Allegri: Ini Adalah Bulan Penting Bagi Milan

BolaSkorBolaSkor - Jumat, 22 November 2013
Allegri: Ini Adalah Bulan Penting Bagi Milan
Allegri: Ini Adalah Bulan Penting Bagi Milan
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Milan- Pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri menyatakan, bulan November dan Desember adalah bulan-bulan krusial bagi Milan. Di tengah keterpurukan performa permainan anak asuhnya yang disertai badai cedera yang menimpa skuadnya, mantan pelatih Cagliari ini berharap keajaiban terjadi bagi AC Milan. "Ini adalah dua bulan penting bagi kami. Kami menyisakan tujuh pertandingan lagi hingga Natal, dan pertandingan besok melawan Genoa, adalah partai krusial pertama kami" jelas Allegri kepada media Italia. Tentang cederanya sejumlah pemain Milan, Allegri pun hanya bisa bersikap pasrah. "Kami hanya mengoleksi 13 poin saat ini dan masih mempunyai kesempatan untuk bangkit. Tetapi, pertandingan di Serie A salah satu yang tersulit. Dan kami kehilangan beberapa pemain akibat cedera dan hukuman. Tetapi kami harus menang di pertandingan besok, tidak perduli siapa yang tidak bisa bermain dan siapa yang bisa bermain" pungkas pelatih yang sukses membawa AC Milan meraih scudetto pada tahun 2011 lalu ini. Rossoneri saat ini bertengger di peringkat kesepuluh klasemen sementara dengan koleksi 13 poin, kurang satu poin dengan raihan musim lalu ketika sudah memasuki pekan ke-12.
Allegri Genoa Cedera Liga Italia Milan Penting
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
Ditaksir AC Milan, Agen Mantan Kapten Inter Milan Angkat Bicara
AC Milan butuh tambahan pemain di lini depan dan membidik dua nama: Dominic Solanke dan Mauro Icardi.
Arief Hadi - Kamis, 30 Oktober 2025
Ditaksir AC Milan, Agen Mantan Kapten Inter Milan Angkat Bicara
Italia
Diterjang Badai Cedera Pemain, Reaksi AC Milan Bagus saat Melawan Atalanta
AC Milan imbang 1-1 melawan Atalanta pada pekan sembilan Serie A dan menurut Massimiliano Allegri, hasil itu positif mengingat Il Rossoneri diterjang badai cedera pemain.
Arief Hadi - Rabu, 29 Oktober 2025
Diterjang Badai Cedera Pemain, Reaksi AC Milan Bagus saat Melawan Atalanta
Hasil akhir
Hasil Serie A: Ditahan Imbang Atalanta, AC Milan Tanpa Kemenangan di Dua Laga Beruntun
AC Milan belum kembali ke laju kemenangan dan imbang melawan Atalanta di pekan sembilan Serie A.
Arief Hadi - Rabu, 29 Oktober 2025
Hasil Serie A: Ditahan Imbang Atalanta, AC Milan Tanpa Kemenangan di Dua Laga Beruntun
Italia
Hadapi Atalanta, AC Milan Ingin Bangkit sebelum Jeda Internasional November
AC Milan ingin bangkit kembali ke laju kemenangan kala menghadapi Atalanta di Serie A, setelah sebelumnya imbang menghadapi Pisa.
Arief Hadi - Senin, 27 Oktober 2025
Hadapi Atalanta, AC Milan Ingin Bangkit sebelum Jeda Internasional November
Italia
Tim Promosi Jadi Masalah, AC Milan Dicap Arogan
Sempat kalah melawan Cremonese, AC Milan teranyar imbang melawan Pisa di Serie A dan menegaskan status kesulitan menghadapi tim-tim promosi.
Arief Hadi - Minggu, 26 Oktober 2025
Tim Promosi Jadi Masalah, AC Milan Dicap Arogan
Jadwal
Jadwal Live Streaming Serie A AC Milan vs Pisa, Sabtu 25 Oktober 2025
Jadwal siaran langsung dan link live streaming lanjutan laga Serie A antara AC Milan vs Pisa di San Siro.
Arief Hadi - Jumat, 24 Oktober 2025
Jadwal Live Streaming Serie A AC Milan vs Pisa, Sabtu 25 Oktober 2025
Italia
Tak Diragukan Lagi, AC Milan Bakal Raih Scudetto Musim Ini
Mantan pemain AC Milan, Fode Ballo-Toure, meyakini Il Rossoneri bakal meraih Scudetto atau titel Serie A musim ini.
Arief Hadi - Jumat, 24 Oktober 2025
Tak Diragukan Lagi, AC Milan Bakal Raih Scudetto Musim Ini
Italia
Dikaitkan dengan Chelsea dan AC Milan, Kiper Timnas Jepang Pilih Fokus dengan Parma untuk Persiapan Piala Dunia 2026
Chelsea dan AC Milan dikabarkan mengincar kiper Parma, Zion Suzuki, dan sang pemain memilih fokus dengan klub untuk Persiapan Piala Dunia 2026.
Arief Hadi - Jumat, 24 Oktober 2025
Dikaitkan dengan Chelsea dan AC Milan, Kiper Timnas Jepang Pilih Fokus dengan Parma untuk Persiapan Piala Dunia 2026
Prediksi
Tanpa Adrien Rabiot dan Christian Pulisic, Berikut Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Pisa
Badai cedera pemain menerjang AC Milan jelang laga Serie A melawan Pisa di San Siro.
Arief Hadi - Jumat, 24 Oktober 2025
Tanpa Adrien Rabiot dan Christian Pulisic, Berikut Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Pisa
Italia
Salah Satu Pemain Terbaik Dunia, Rafael Leao Masih Dapat Berkembang di AC Milan
Rafael Leao mencetak dua gol kala AC Milan menang 2-1 atas Fiorentina dan membawa Il Rossoneri ke puncak klasemen Serie A.
Arief Hadi - Senin, 20 Oktober 2025
Salah Satu Pemain Terbaik Dunia, Rafael Leao Masih Dapat Berkembang di AC Milan
Bagikan