Alfredo Vera Syukuri Hasil Imbang Bhayangkara FC Kontra Borneo FC

Bhayangkara FC berhasil mencuri satu pada laga perdana mereka di Liga 1 2019 ketika menghadapi Borneo FC.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Jumat, 17 Mei 2019
Alfredo Vera Syukuri Hasil Imbang Bhayangkara FC Kontra Borneo FC
Alvredo Vera (Media Bhayangkara FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.comBhayangkara FC berhasil mencuri satu pada laga perdana mereka di Liga 1 2019 ketika menghadapi Borneo FC di Stadion Aji Imbut Tenggarong pada Kamis (16/5). Pada pertandingan tersebut Bhayangkara FC menahan imbang Borneo FC dengan skor 1-1.

Pada pertantandingan Bhayangkara FC harus tertinggal terlebih dahulu dari sang tuan rumah lewat gol yang dicetak Matias Conti. The Guardian harus berterima kasih kepada pemain baru mereka Ramiro Fergonzi yang berhasil menyamakan kedudukan diakhir laga.

Satu poin yang didapatkan Bhayangkara FC sangat disyukuri oleh Angel Alfredo Vera. Pelatih asal Argentina itu mengatakan bahwa laga melawan Borneo FC itu sangat tidak mudah.

Baca Juga:

Borneo FC 1-1 Bhayangkara FC: Satu Poin Berharga bagi The Guardian

Ramiro Fergonzi Jadi Pemain Asing yang Didatangkan oleh Bhayangkara FC

“Pertandingan malam ini tidak mudah tapi kami bisa mendapatkan satu poin dan hasil ini patut kami syukuri. Selain itu, saya rasa hasil ini sangat penting untuk kami ke depannya,” kata Alfredo Vera.

Pelatih asal Argentina itu mengatakan bahwa sebenarnya pertandingan antara kedua ti ini berjalan seimbang. Kedua tim sama-sama melakukan serangan, meskipun tuan rumah lebih dominan.

Alfredo Vera juga mengakui timnya terpaksa lebih banyak bermain bertahan karena tekanan dari Borneo FC. Bahkan ia mengatakatan sangat sulit bagi Bhayangkara FC untuk keluar dari serangan Pesut Etam.

“Menurut saya mereka menguasai jalannya pertandingan dari kami. Mereka juga banyak peluang. Hari ini kami juga bermain bagus, meskipun tidak seperti yang kami mau. Tapi akhirnya kami sangat bersyukur bisa mendapatkan satu poin,” kata Alfredo Vera.

Liga 1 2019 Liga 1 Bhayangkara FC Borneo FC
Posts

4.870

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Borneo FC Samarinda mengalahkan PSM Makassar 2-1.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Liga Indonesia
Punya Kesempatan ke Puncak Klasemen, Persija Harus Kalahkan Persijap
Persija akan ke puncak klasemen jika menang atas Persijap, tetapi di sisi lain Borneo FC harus kalah oleh PSM.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Punya Kesempatan ke Puncak Klasemen, Persija Harus Kalahkan Persijap
Liga Indonesia
Persija Berharap PSM dan Persik Bisa Adang Laju Persib serta Borneo FC
Persaingan di empat besar sangat ketat memasuki pekan ke-16 Super League musim ini. Persib yang ada di puncak klasemen hanya unggul dua poin dari Persija.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Persija Berharap PSM dan Persik Bisa Adang Laju Persib serta Borneo FC
Liga Indonesia
Persija Bersaing di Papan Atas, Jordi Amat Sebut Tekanan Jadi Lebih Besar
Selisih poin antara peringkat pertama hingga posisi empat sangat tipis. Perubahan bisa terjadi di setiap pekannya.
Rizqi Ariandi - Rabu, 31 Desember 2025
Persija Bersaing di Papan Atas, Jordi Amat Sebut Tekanan Jadi Lebih Besar
Liga Indonesia
Pesta Gol di SUGBK, Persija Sempat Terkejut dengan Perubahan Gaya Main Bhayangkara FC
Persija sempat kesulitan membongkar pertahanan Bhayangkara FC sebelum akhirnya menang dengan skor 3-0 di SUGBK, Jakarta, Senin (29/12).
Rizqi Ariandi - Selasa, 30 Desember 2025
Pesta Gol di SUGBK, Persija Sempat Terkejut dengan Perubahan Gaya Main Bhayangkara FC
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Pesta Gol ke Gawang Bhayangkara FC di SUGBK
Persija mengalahkan Bhayangkara Presisi Lampung FC dengan skor telak 3-0.
Tengku Sufiyanto - Senin, 29 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Pesta Gol ke Gawang Bhayangkara FC di SUGBK
Liga Indonesia
Link Streaming Persija Jakarta vs Bhayangkara Presisi Lampung FC, Live Sebentar Lagi
Simak informasi mengenai jadwal siaran langsung dan link streaming Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Senin 29 Desember 2025.
Rizqi Ariandi - Senin, 29 Desember 2025
Link Streaming Persija Jakarta vs Bhayangkara Presisi Lampung FC, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Persija Tak Didampingi Pelatih Mauricio Souza Bukan Keuntungan bagi Bhayangkara FC
Menurut pelatih Bhayangkara FC, Paul Munster, Persija tak akan terpengaruh dengan ketidakhadiran Mauricio Souza di pinggir lapangan.
Rizqi Ariandi - Senin, 29 Desember 2025
Persija Tak Didampingi Pelatih Mauricio Souza Bukan Keuntungan bagi Bhayangkara FC
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026, Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Senin 29 Desember
Persija akan menjamu Bhayangkara Presisi Lampung FC dalam laga tunda pekan kedelapan Super League 2025/2026, Senin (29/12).
Rizqi Ariandi - Senin, 29 Desember 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026, Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Senin 29 Desember
Liga Indonesia
Persaingan Papan Atas Ketat, Persija Berharap Tak Terusir dari Jakarta
Persija berharap bisa selalu bermain di Jakarta di tengah persaingan ketat antara tim-tim papan atas.
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 Desember 2025
Persaingan Papan Atas Ketat, Persija Berharap Tak Terusir dari Jakarta
Bagikan