Serie A

Alessandro Del Piero Klaim Igor Tudor Bukan Masalah Utama Juventus

Alessandro Del Piero membela Igor Tudor usai Juventus kembali kalah dari Lazio. Menurut sang legenda, krisis Bianconeri bukan karena pelatih, melainkan masalah lebih besar di dalam tim.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 27 Oktober 2025
Alessandro Del Piero Klaim Igor Tudor Bukan Masalah Utama Juventus
Igor Tudor (X/emaxstatman)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Legenda Juventus, Alessandro Del Piero, mengutarakan isi hatinya setelah Bianconeri kembali menelan kekalahan. Menurutnya, Igor Tudor bukanlah biang keladi atas krisis yang terjadi.

Juventus tidak pernah menang dalam delapan laga terakhir setelah kalah melawan Lazio pada laga lanjutan Serie A 2025/2026, di Stadio Olimpico, Senin (27/10).

Baca Juga:

Hasil Serie A: Ditumbangkan Lazio 1-0, Catatan Negatif Juventus Berlanjut

Lazio vs Juventus: Nikmati Tantangan, Igor Tudor Tidak Takut Dipecat

Kecuali Mbappe, Alonso Diyakini Bersedia Menjual Seluruh Pemain Madrid demi Rekrut Talenta Juventus

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Juventus yang memiliki banyak peluang mendulang gol justru kebobolan melalui aksi Toma Basic pada menit ke-9. Lazio pun menutup laga dengan keunggulan 1-0.

Sorotan Tajam untuk Igor Tudor

Hasil minor kali ini semakin menyudutkan posisi Igor Tudor. Suara-suara pemecatan pun semakin sering terdengar.

Namun, Del Piero merasa masalah Juventus tidak akan selesai hanya dengan mengganti pelatih.

"Saya merasa kebingungan bukan kata yang tepat," kata Del Piero di Sky Sport Italia.

"Pelatih bukan masalahnya. Masalahnya lebih rumit dari itu, termasuk bagaimana tim ini kesulitan untuk bersatu."

"Dengan pelatih baru pun tim ini tidak akan meraih Scudetto," sambung sang legenda.

Bukan Salah Tudor Sepenuhnya

Igor Tudor Juventus Serie a Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.232

Berita Terkait

Berita
Mills Jalin Kolaborasi Strategis dengan Shin Tae-yong Academy
Mills resmi menjalin kerja sama dengan Shin Tae-yong Academy. Kerja sama ini berdurasi satu tahun.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Mills Jalin Kolaborasi Strategis dengan Shin Tae-yong Academy
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Kalahkan Madura United 2-0 di GBK
Dua gol kemenangan Persija dicetak melalui tendangan penalti.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Kalahkan Madura United 2-0 di GBK
Timnas
Pemain Diaspora Timnas Indonesia Banjiri Super League, John Herdman Beri Dukungan
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, mendukung para pemain diaspora jika melanjutkan kariernya di Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Pemain Diaspora Timnas Indonesia Banjiri Super League, John Herdman Beri Dukungan
Timnas
Kelme Juga Jadi Apparel Resmi Timnas Futsal Indonesia
Kelme nantinya tak cuma memproduksi apparel buat timnas sepak bola, tapi juga Timnas Futsal Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Kelme Juga Jadi Apparel Resmi Timnas Futsal Indonesia
Jadwal
Link Streaming Persija Jakarta vs Madura United di Super League 2025/2026, 23 Januari 2026
izky Ridho dkk. saat ini berada di posisi ketiga klasemen sementara Super League dengan 35 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Link Streaming Persija Jakarta vs Madura United di Super League 2025/2026, 23 Januari 2026
Liga Indonesia
Persija Jakarta Gaet Shayne Pattynama dengan Kontrak Jangka Panjang
Persija Jakarta mendatangkan Shayne Pattynama dari Buriram United. Bek Timnas Indonesia itu dikontrak 2,5 tahun.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Persija Jakarta Gaet Shayne Pattynama dengan Kontrak Jangka Panjang
Italia
Cerita Lucu Luka Modric di Rumah Striker AC Milan: Jadi Objek Foto
Luka Modric punya cerita lucu bersama striker AC Milan, datang ke rumah hanya pinjam meja pijat, keluarga heboh minta foto bareng
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Cerita Lucu Luka Modric di Rumah Striker AC Milan: Jadi Objek Foto
Timnas
Pemain Persija Lebih Termotivasi karena Ditonton Pelatih Timnas John Herdman
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, dikabarkan mau nonton langsung Persija vs Madura United. Pemain Persija akan lebih termotivasi jika ditonton Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Pemain Persija Lebih Termotivasi karena Ditonton Pelatih Timnas John Herdman
Liga Indonesia
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Persija tidak bisa menurunkan tim terbaik menghadapi Madura United malam nanti. Pelatih Persija Mauricio Souza punya rencana mengantisipasi hal tersebut.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Liga Indonesia
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Persija belum pasti bisa memainkan Alaeddine dan Paulo Ricardo saat menghadapi Madura United malam nanti. Hanya Fajar Fathurrahman yang siap bermain.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Bagikan