Albiol Yakin Napoli Menang di Leg Kedua

BolaSkorBolaSkor - Selasa, 19 Agustus 2014
Albiol Yakin Napoli Menang di Leg Kedua
Albiol Yakin Napoli Menang di Leg Kedua
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Naples - Meski ditahan imbang Athletic Bilbao di pertandingan leg pertama babak play-off Liga Champions, Raul Albiol merasa yakin jika Napoli bakal menang di leg kedua mendatang. Dalam laga tersebut Partenpei hanya mampu bermain imbang 1-1 kontra Athletic Bilbao di San Paolo. Albiol menyebut meskipun hanya mampu bermain imbang dalam laga tersebut namun Napoli mampu menampilkan permainan terbaiknya. Bek berkebangsaan Spanyol tersebut juga mengingatkan jika masih ada 90 menit lagi dalam pertandingan leg kedua. Lebih lanjut Albiol juga sudah sejak awal meyakini jika laga kontra Athletic Bilbao adalah laga yang sulit dan harus ditentukan hingga 180 menit. Terlebih itu, Napoli bakal melawat ke San Mames, markas Bilbao, pada tanggal 27 Agustus mendatang. "Sebenarnya kami ingin menang malam ini, tapi kami hanya bermain imbang. Tapi yang harus diingat adalah masih ada 90 menit lagi," ujar Albiol dikutip Football-Italia. "Bermain di San Mames tentu adalah laga sulit, kami sudah tahu jika ini harus diselesaikan dalam 180 menit. Kami harus bisa mencetak gol di Bilbao dan aku akan mengatakan jika itu terjadi maka kami punya kesempatan yang baik kedepan," tambah Albiol.
Raul Albiol San paolo Athletic Bilbao San mames Play-off Liga Champions Napoli
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
AC Milan secara terbuka mengakui Inter Milan dan Napoli berada di level lebih tinggi musim ini. Pengakuan ini muncul usai Rossoneri gagal menang dan jarak di klasemen semakin melebar. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
Sosok
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Kekuatan finansial Serie A tak bisa menandingi Premier League, tetapi sejarah juga mencatat penjualan termahal sepanjang masa dari Serie A. Siapa saja mereka?
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Menang, Barcelona ke Final Piala Super Spanyol
Hasil pertandingan pada Kamis (08/01) dini hari WIB melibatkan Inter Milan dan Barcelona di dua ajang berbeda.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan Menang, Barcelona ke Final Piala Super Spanyol
Jadwal
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal siaran langsung dan link streaming Barcelona vs Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Duel krusial perebutan tiket final, Kamis (8/1) dini hari WIB. Cek jam tayang dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Prediksi
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Athletic Bilbao: Berburu Tiket Final
Barcelona menghadapi Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Barca diunggulkan berkat tren positif, tapi ancaman Williams bersaudara tak bisa diremehkan. Simak prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Athletic Bilbao: Berburu Tiket Final
Italia
Pemecatan Ruben Amorim Akan Persulit Napoli Dapatkan Kobbie Mainoo
Keputusan Manchester United yang memecat Ruben Amorim dapat mempersulit upaya Napoli untuk mendapatkan Kobbie Mainoo.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
Pemecatan Ruben Amorim Akan Persulit Napoli Dapatkan Kobbie Mainoo
Italia
Napoli Yakin Rasmus Hojlund Tak Akan Kembali ke Manchester United
Direktur olahraga Napoli, Giovanni Manna, memastikan bomber asal Denmark, Rasmus Hojlund akan dipermanenkan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Napoli Yakin Rasmus Hojlund Tak Akan Kembali ke Manchester United
Ragam
7 Pemain Paling Bersinar pada 2025
Tahun 2025 akan berakhir dan pada 2025 merupakan momen bagi pemain-pemain tertentu menunjukkan kualitasnya. Siapa saja pemain tersebut?
Arief Hadi - Rabu, 31 Desember 2025
7 Pemain Paling Bersinar pada 2025
Ragam
7 Gelandang Terbaik Dunia pada 2025
Peran gelandang berbagai macam dan tidak mudah menjalani peran tersebut. Berikut gelandang-gelandang terbaik dunia versi BolaSkor.com pada 2025.
Arief Hadi - Rabu, 31 Desember 2025
7 Gelandang Terbaik Dunia pada 2025
Ragam
9 Momen Terbesar Sepak Bola pada 2025: Liverpool Sejajar dengan Manchester United, Ousmane Dembele Full Senyum
Tahun 2025 menghadirkan kejutan luar biasa di sepak bola dunia. Dari kejayaan Liverpool dan PSG hingga Ousmane Dembele tampil sebagai pemain terbaik dunia. Nomor terakhir bikin tercengang!
Johan Kristiandi - Senin, 29 Desember 2025
9 Momen Terbesar Sepak Bola pada 2025: Liverpool Sejajar dengan Manchester United, Ousmane Dembele Full Senyum
Bagikan