Liga Lainnya

Al-Nassr Vs Al Kholood: Cristiano Ronaldo Semakin Mendekati 1.000 Gol

Cetak skor pada laga Al-Nassr Vs Al Kholood, jumlah gol Cristiano Ronaldo semakin mendekati 1.000 gol.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 15 Maret 2025
Al-Nassr Vs Al Kholood: Cristiano Ronaldo Semakin Mendekati 1.000 Gol
Cristiano Ronaldo (X/AlNassrFC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Megabintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo membuktikan diri belum melempem meskipun sudah berusia 40 tahun. Bahkan, kini Ronaldo semakin mendekati catatan 1.000 gol sepanjang kariernya.

Cristiano Ronaldo tampil sebagai starter ketika Al-Nassr menjamu Al Kholood pada pertandingan lanjutan Saudi Pro League, di Al -Awwal Park, Sabtu (15/3).

Baca Juga:

Jumlah Gol Cristiano Ronaldo Sebelum dan Sesudah 30 Tahun Sama Banyaknya

Kabur Aja Dulu Ala Alejandro Garnacho yang Mirip Tingkah Cristiano Ronaldo

Cristiano Ronaldo ke Indonesia Masih Misteri, Jet Pribadinya Sedang Diperbaiki di Inggris

Hebatnya, pada pertandingan yang dimenangi Al-Nassr dengan skor 3-1 tersebut, Cristiano Ronaldo sudah mencatatkan namanya di papan skor ketika laga baru berjalan empat menit. Eks Manchester United tersebut memanfaatkan bola liar di depan gawang tim tamu.

Menurut catatan, itu adalah gol ke-928 dalam karier Cristiano Ronaldo. Dengan demikian, Ronaldo hanya terpaut 72 gol untuk mencapai 1.000 gol.

Cristiano Ronaldo (X/Cristiano)

Peluang Ronaldo Mencetak 1.000 Gol

Menilik kondisi saat ini, Cristiano Ronaldo sangat berpeluang mencapai 1.000 gol dalam kariernya. Sebab, Ronaldo masih tampil prima dan menjadi andalan Al-Nassr.

Selain itu, jangan lupakan peran Ronaldo bersama timnas Portugal. Meskipun Portugal punya banyak pemain depan yang lebih muda, tetapi Ronaldo tetap mendapatkan kepercayaan.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Jika berhasil mencapai 1.000 gol, Ronaldo akan mengikuti jejak sejumlah pemain lain. Mereka adalah Pele, Franz Binder, Arthur Friedenreich, Josef Bican, dan Gerd Muller.

Cristiano Ronaldo Al-Nassr Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.151

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Bagikan