Aksi Asnawi Mangkualam di Korea Bisa Disaksikan Lewat Televisi Indonesia


BolaSkor.com - Indonesia menjadi satu dari 34 negara yang berhasil meraih kesepakatan dengan K League untuk menyiarkan pertandingan-pertandingan divisi I dan II liga Korea Selatan pada musim ini.
Melalui kesepakatan tersebut, berarti penggila sepak bola Indonesia dapat menyaksikan penampilan Asnawi Mangkualam yang resmi bergabung dengan klub K League 2, Ansan Greeners Januari silam.
Baca Juga:
Tanpa Asnawi Mangkualam, Ansan Greeners Gagal Menang di Laga Pertama
Enggan seperti Duo Vietnam, Asnawi Mangkualam Jadikan Trent Alexander-Arnold Patokan
Tiga stasiun yang menjadi partner broadcasting baru K-League di luar negeri musim 2021 yaitu, Total Sports Blast (TSB) atau Champions TV di Indonesia, Macau Cable TV di Makau, dan Tab Sports di Filipina.
Tahun lalu hak siar K League terjual ke 36 negara saat mulai musim 2020. Pada akhir musim, jumlah negara yang menyiarkan kompetisi Korea tersebut bertambah menjadi 43.
Tayangan K League musim 2021 bisa dinikmati penonton tanah air yang menjadi pelanggan K-Vision, Nexmedia, Matrix TV, dan Vidio. (sav)
Yusuf Abdillah
9.388
Berita Terkait
Thom Haye Mulai Padu dengan Permainan Persib Bandung, Bojan Angkat Topi

Pemain Timnas Indonesia Diistirahatkan Jelang Persib Melawan Selangor FC

Akui Sudah Petakan Kekuatan, Pelatih Senam Indonesia Pede Raih Medali di SEA Games 2025

Hasil Atlet Putra Indonesia di Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025: Abiyu Rafi Membanggakan

Manfaatkan Klausul David Beckham, AC Milan Ingin Rekrut Son Heung-min

Kocak, Bruno Fernandes Unggah Foto Harry Maguire Jadi Pemain Timnas Brasil

Juventus Dipermalukan Como, Posisi Igor Tudor di Ujung Tanduk

AC Milan vs Fiorentina: Satu Poin La Viola Dirampok Wasit

Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Tidak Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Singgasana

Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: AC Milan dan Inter Milan Bersaing di Papan Atas
