Akses Markas Persebaya Surabaya Ditingkatkan

Markas Persebaya Surabaya Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) dibenahi menjelang kompetisi Liga 1 2019.
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 01 Maret 2019
Akses Markas Persebaya Surabaya Ditingkatkan
Sidak pejabat Pemkot Surabaya di Stadion GBT. (BolaSkor.com/Keenan Wahab)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Markas Persebaya Surabaya Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) dibenahi menjelang kompetisi Liga 1 2019. Salah satu aspek penting dari pembenahan ini adalah pelebaran akses masuk ke dalam stadion.

Akses masuk memang menjadi salah satu perkara stadion ini sejak bertahun-tahun yang lalu. Jalannya sempit dan tunggal. Artinya, tidak ada alternatif lain selain jalan itu. Jalan ini adalah titik macet sebelum dan sesudah pertandingan berlangsung.

Sebagai solusinya, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya sebagai empunya stadion, memulai proyek pelebaran Stadion GBT. Langkah pertama adalah pengurukan di kanan dan kiri akses masuk stadion.

Baca Juga:

Riky Kayame Sempat Menunggu Persebaya Sebelum Merapat ke Arema FC

Irfan Jaya Kejar Pemahaman Sama dengan Damian Lizio di Persebaya

“Pelebarannya sampai tiga kali dari jalan yang sudah ada. Pengurukannya saja akan dikerjakan antara tiga sampai empat Minggu,” kata Kepala Bappeko Surabaya Ery Cahyadi, Jumat (1/3) siang.

Rencananya, Pemkot akan memisah antara akses pejalan kaki dengan pengendara motor atau mobil. Akan ada jalur khusus untuk pejalan kaki. “InsyaAllah ke depannya harus lebih nyaman,” imbuhnya.

Pemkot Surabaya hanya memiliki waktu kurang lebih dua bulan untuk memperbaiki akses ke Stadion GBT. Sebab kompetisi Liga 1 2019 akan dimulai pertengahan Mei mendatang.

“Semoga ketika kompetisi dimulai jalan ini sudah dilebarkan dan diaspal,” harap Ery. (Laporan Kontributor Keenan Wahab/Surabaya)

Persebaya surabaya Stadion Gelora Bung Tomo
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Liga Indonesia
Bernardo Tavares Tak Akan Bajak Pemain PSM, Datangkan Dua Pemain Asing Anyar ke Persebaya
Persebaya Surabaya mendatangkan dua pemain asing berposisi gelandang tengah dan bek kiri.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Bernardo Tavares Tak Akan Bajak Pemain PSM, Datangkan Dua Pemain Asing Anyar ke Persebaya
Liga Indonesia
Tiba di Surabaya, Bernardo Tavares Bicara Satu Abad Persebaya Surabaya
Tavares baru tiba di Surabaya Minggu (4/1) malam, dan datang bersama sang asisten Renato Duarte.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Tiba di Surabaya, Bernardo Tavares Bicara Satu Abad Persebaya Surabaya
Liga Indonesia
Persebaya Surabaya Sempat Kaget Taktik Bertahan Madura United
Persebaya Surabaya mengalahkan Madura United dengan skor tipis 1-0 di Stadion Ratu Pamelingan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Persebaya Surabaya Sempat Kaget Taktik Bertahan Madura United
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Borneo FC Samarinda mengalahkan PSM Makassar 2-1.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Liga Indonesia
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Persebaya Surabaya menantang Madura United di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Bungkam Persijap 4-0, Madura United Permalukan Semen Padang
Madura United mengalahkan Semen Padang 5-1 di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Minggu (28/12).
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Bungkam Persijap 4-0, Madura United Permalukan Semen Padang
Liga Indonesia
Persebaya Surabaya Resmi Perkenalkan Bernardo Tavares sebagai Pelatih Baru
Pelatih asal Portugal tersebut harus bisa mengangkat performa Persebaya yang kini berada di urutan ke-9 klasemen sementara.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 23 Desember 2025
Persebaya Surabaya Resmi Perkenalkan Bernardo Tavares sebagai Pelatih Baru
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Imbang di Kandang Persebaya, Borneo FC Gagal Menang Tiga Laga Beruntun
Laga Persebaya vs Borneo FC berakhir imbang 2-2. Dengan hasil ini, Borneo FC gagal meraih kemenangan dalam tiga laga beruntun.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 20 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Imbang di Kandang Persebaya, Borneo FC Gagal Menang Tiga Laga Beruntun
Bagikan