Akademi Real Madrid Sumbang Pemain Terbanyak di Eropa

Akademi Real Madrid terdepan dalam urusan menyumbangkan pemain-pemain di Eropa.
Arief HadiArief Hadi - Senin, 28 Oktober 2019
Akademi Real Madrid Sumbang Pemain Terbanyak di Eropa
Real Madrid (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pada 2013, menurut catatan yang diambil dari CIES, Pusat Observatori Sepak Bola Eropa, akademi Real Madrid tercatat sebagai akademi sepak bola yang paling banyak menyumbangkan pemain di Eropa.

Saat ini terhitung 39 pemain dari La Fabrica yang tengah bermain di Eropa, di lima liga top Eropa (Premier League, Serie A, Bundesliga, dan Ligue 1), seperti halnya Pablo Sarabia (PSG), Alvaro Morata (Atletico Madrid), Dani Parejo (Valencia), Jose Callejon (Napoli).

Beberapa pemain pergi dengan status pinjaman, semisal Sergio Reguilon (Sevilla) dan Achraf Hakimi (Borussia Dortmund). Real Madrid menempati urutan pertama dengan mengirimkan 39 pemain di atas Barcelona (34 pemain) dan Olympique Lyonnais (30 pemain).

Baca Juga:

Gareth Bale Minta Real Madrid Tak Rilis Status Cederanya

Saingi Juventus, Real Madrid Siapkan Rp1,6 Miliar Plus Gareth Bale untuk Paul Pogba

Real Madrid Persiapkan Rp4,6 Triliun untuk Gaet Kylian Mbappe

Pablo Sarabia

Ironisnya, produk akademi Madrid itu tidak banyak yang menembus dan bermain di tim utama yang dilatih Zinedine Zidane. Dari data CIES, alumni La Fabrica hanya bermain 25,9 persen menit musim ini - kalah dari Athletic Bilbao (100 persen) dan Real Valladolid (84,5 persen).

Dani Carvajal tampil sebanyak 540 menit, Lucas Vazquez 277 menit, dan jika Raphael Varane (630 menit) tidak masuk di dalamnya, maka persentase menit bermain produk La Fabrica turun menjadi 15,9 persen.

Berikut daftar lengkap 10 akademi klub sepak bola Eropa yang mengirim perwakilan terbanyak di Eropa versi CIES:

1 Real Madrid (39 pemain)
2 Barçelona (34 pemain)
3 Olympique Lyonais (30 pemain)
4 Manchester United (28 pemain)
5 Valencia (24 pemain)
6 Chelsea (23 pemain)
7 PSG (23 pemain)
8 Athletic Bilbao (23 pemain)
9 Monaco (22 pemain)
10 Real Sociedad (22 pemain)

Real Madrid Breaking News Eropa
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Hansi Flick, pelatih Barcelona, memamerkan rekor bagus klub atas Real Madrid jelang final Piala Super Spanyol bertajuk El Clasico.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Bagikan