Ahmad Zigi Persembahkan Medali Perunggu Asian Games 2018 untuk Lombok

Zigi merebut medali perunggu Asian Games 2018 setelah mengalahkan karateka Qatar, Adham Hashem dengan skor 5-0 di Jakarta Convention Center, Sabtu (25/8).
Frengky AruanFrengky Aruan - Sabtu, 25 Agustus 2018
Ahmad Zigi Persembahkan Medali Perunggu Asian Games 2018 untuk Lombok
Logo Asian Games 2018. (Istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Karateka Indoensia, Ahmad Zigi Zaresta, mendedikasikan medali perunggu Asian Games 2018 yang diraihnya untuk Lombok yang tengah bangkit setelah dilanda bencana gempa bumi. Zigi merupakan atlet Indonesia kelahiran Pulau Seribu Masjid.

Zigi merebut medali perunggu Asian Games 2018 setelah mengalahkan karateka Qatar, Adham Hashem dengan skor 5-0 di Jakarta Convention Center, Sabtu (25/8). Sebelum bertanding, Zigi sempat tak bisa fokus karena memikirkan bencana alam yang terjadi di Lombok.

Namun, berkat dukungan dan doa dari keluarganya di Lombok, Zigi berhasil kembali fokus dan merebut medali perunggu. "Kemenangan dan perjuangan saya kali ini saya persembahkan untuk Nusa Tenggara Barat, khususnya Pulau Lombok, yang tak pernah berhenti mendoakan saya di tengah gempa yang tak ada hentinya," kata Zigi.

Bencana gempa bumi yang terjadi di Lombok juga membuat rumah Zigi mengalami kerusakan. Akan tetapi, keluarganya dalam kondisi baik.

"Ya, rumah saya retak-retak. Tapi hanya ringan saja," ujar Zigi.

Prestasi yang ditorehkan Zigi membuat Indonesia kini telah mengoleksi 16 medali perunggu. Indonesia kini menempati peringkat kelima klasemen dengan raihan sembilan medali emas, 11 perak, dan 16 perunggu. (Laporan Langsung Reporter Tri Wahyu Andhika Putra)

Baca berita selengkapnya soal sisi menarik Asian Games 2018 lainnya di Side.id

Breaking News Asian games 2018
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Berita
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Indonesia Rising Stars Award menjadi terobosan cemerlang dari Sarga.co untuk mengapresiasi insan berkuda di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Spanyol
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Setelah tersingkir dari Copa del Rey, Real Madrid mencari pelatih baru untuk musim depan.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Lainnya
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
XSeries-2 juga menghadirkan banyak influncer, hingga pemain sepak bola profesional di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 16 Januari 2026
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
Spanyol
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Barcelona akan diundi bersama enam klub Divisi Pertama lainnya dengan satu perwakilan dari Divisi Kedua.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Italia
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
AC Milan harus bekerja keras untuk bisa mengalahkan Como 3-1 pada laga lanjutan Serie A, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
Hasil akhir
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Barcelona mencatat kemenangan 2-0 atas Racing Santander pada laga babak 16 besar Copa del Rey, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Hasil akhir
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
AC Milan memetik kemenangan 3-1 saat dijamu Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia pada laga tunda giornata ke-16 Serie A 2025-2026, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
Timnas
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2026 bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, dan pemenang laga play-off antara Brunei dan Timor Leste.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Bagikan