AC Milan Intip Peluang Bajak Transfer Paulo Dybala

Negosiasi antara Inter dan Dybala tak kunjung menemui titik temu.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Rabu, 22 Juni 2022
AC Milan Intip Peluang Bajak Transfer Paulo Dybala
Paulo Dybala (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Inter Milan tak kunjung meresmikan kedatangan Paulo Dybala. Kondisi ini memicu AC Milan untuk menyalip di tikungan terakhir.

Dybala dikaitkan dengan sejumlah klub setelah kontraknya bersama Juventus habis akhir musim 2021-2022. Namun Inter kemudian mencuat sebagai kandidat utama untuk mendapatkan tanda tangan penyerang berkebangsaan Argentina tersebut.

Rumor ini dengan cepat membuat suporter Juventus marah. Mereka tentu kecewa andai mantan idolanya menyeberang ke Inter yang berstatus sebagai rival utama.

Baca Juga:

CEO Inter Milan Bicara soal Romelu Lukaku, Paulo Dybala, dan Milan Skriniar

Juventus Sudah Punya Pewaris Nomor 10 Paulo Dybala?

Dybala dan Lukaku Datang, Inter Korbankan Dzeko

Namun perkembangan transfer Dybala ke Inter seolah jalan di tempat. Tidak ada tanda-tanda pengumuman kedatangan La Joya terjadi dalam waktu dekat.

Kini Inter justru disibukkan dengan rencana kepulangan Romelu Lukaku. Penyerang Chelsea itu memang berusaha keras untuk kembali ke Giuseppe Meazza.

Kedatangan Lukaku tampaknya ikut mempengaruhi transfer Dybala. Bukan tidak mungkin Inter mundur teratur karena sudah mendapatkan tambahan penyerang.

Menurut laporan La Gazzetta dello Sport, Milan turut mengikuti perkembangan transfer Dybala ke Inter. Rossoneri bahkan disebut siap memanfaatkan celah untuk meminang mantan penyerang Palermo tersebut.

Milan memang butuh tambahan penyerang setelah Zlatan Ibrahimovic hampir pasti absen pada paruh pertama musim depan. Padahal mereka akan kembali bermain di Liga Champions.

Namun kekuatan finansial yang terbatas menjadi penghalang terbesar Milan untuk mendapatkan Dybala. Sang pemain harus bersedia menerima gaji yang lebih rendah untuk mendapat kontrak.

Paulo Dybala AC Milan Isu Transfer Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Liga Indonesia
Ini Alasan Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo Hanya Bermain Sebentar di Laga Debut
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza menjelaskan mengapa Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo hanya bermain sebentar.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Ini Alasan Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo Hanya Bermain Sebentar di Laga Debut
Liga Indonesia
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Shayne Pattynama naik barakuda saat Persija Jakarta bertandang melawan Persita Tangerang.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Persija Jakarta sudah mendatangkan empat pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Namun, Ketum The Jakmania menilai jumlah tersebut belum cukup.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Timnas
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Timnas Indonesia U-17 akan memulai persiapan menghadapi Piala Asia U-17 2026 di Arab Saudi. Satu di antaranya dengan menggelar uji coba.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Persib Bandung mendominasi laga melawan Persis Solo di Stadion Manahan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Timnas
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Asnawi Mangkualam Bahar harus mengakhiri musim ini lebih cepat karena naik meja operasi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Timnas
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, bertemu dengan I League untuk membahas sinkronisasi jadwal dengan kompetisi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Liga Indonesia
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Persija Jakarta kembali melepas satu pemainnya pada putaran kedua ini. Pemain yang dilepas adalah Ilham Rio Fahmi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Bagikan