Tiga Pilar Absen, Winger Persija Tetap Percaya Diri Hadapi Perseru

Persija tanpa tiga pemain inti hadapi Perseru.
Muhammad AdiyaksaMuhammad Adiyaksa - Sabtu, 06 Oktober 2018
Tiga Pilar Absen, Winger Persija Tetap Percaya Diri Hadapi Perseru
Riko Simannjuntak. (Instagram RIko Simanjuntak).
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persija Jakarta kehilangan tiga pemain pilarnya kala menghadapi Perseru Serui pada pekan ke-24 Liga 1. Mereka adalah Ismed Sofyan, Sandi Darman Sute, dan Renan Silva.

Ismed dan Renan terkena akumulasi kartu. Adapun Sandi sedang menjalani hukuman Komite Disiplin (Komdis) PSSI.

Persija akan menjamu Perseru di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Senin (8/10). Winger tim berjuluk Macan Kemayoran ini, Riko Simanjuntak, percaya kekuatan timnya tidak akan melemah.

"Memang absennya mereka membuat kekuatan kami berkurang mengingat ketiganya merupakan pemain inti. Akan tetapi kami tetap percaya dengan teman-teman yang bermain nanti," ujar Riko disadur dari laman resmi klub.

"Ditambah lagi semua pemain di Persija punya juang dan semangat yang sama, jadi saya pikir itu juga bukan sesuatu yang membuat kami khawatir," imbuh Riko.

Riko Simanjuntak juga terancam absen membela Persija di masa yang akan datang. Sebab, pemain berusia 26 tahun itu juga mendapatkan teguran dari Komdis imbas partai timnya melawan Persib Bandung pada 23 September 2018.

"Memang sanksi ini bukan pertama bagi Riko. Tapi itu saya jadikan motivasi saja untuk lebih baik lagi ke depannya," kata Riko.

Persija jakarta Liga 1 Perseru Serui Riko Simanjuntak
Posts

1.188

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Hasil akhir
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Beckham Putra mencetak gol pada menit kelima, dan membawa Persib unggul atas Persija 1-0.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Prediksi
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Laga ini merupakan duel klasik sepak bola Indonesia yang punya rivalitas cukup lama sejak Perserikatan 1931.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bagikan