7 Pesepak Bola Top Ini Punya Hobi Unik yang Jarang Diketahui Publik
BolaSkor.com – Pesepak bola top dunia hidupnya tak melulu 100 persen di lapangan hijau. Ternyata, mereka juga punya hobi yang dilakoninya di luar lapangan hijau.
Hobinya dilakukan dalam waktu senggang saat libur kompetisi. Tentu saja, hobi dilakukan untuk mengisi waktu luang dan kejenuhan berlatih serta bertanding.
Baca Juga:
Nah, dari sekian banyak pesepak bola top dunia, hanya ada beberapa memiliki hobi unik yang jarang diketahui publik.
Siapa saja mereka? BolaSkor.com mencoba merangkumnya dalam 7 Pesepak Bola Top Ini Punya Hobi Unik yang Jarang Diketahui Publik:
1. Axel Tuanzebe (Permainan Papan Kuda Nil Lapar)
Pemain asal Republika Demokratik Kongo yang kini telah menjadi mantan bek Manchester United, Axel Tuanzebe, ternyata mempunyai hobi tidak biasa, yaitu mahir dalam bermain Kuda Nil Lapar.
Permainan tersebut mainan kuda nil yang memakan kelereng. Nantinya, pemenang adalah kuda nil yang memakan kelereng sebanyak mungkin.
Pada Juli 2018, pria berusia 26 tahun ini bahkan berhasil memecahkan rekor dunia bermain Kuda Nil Lapar tercepat. Hanya membutuhkan sekitar 17,36 detik untuk mengalahkan lawannya.
2. Cristiano Ronaldo (Bermain Bingo)
Siapa yang menduga, kapten tim nasional Portugal tersebut begitu gemar bermain Bingo. Permainan yang sangat populer ini dapat menguji kecerdasan yang telah digemari banyak orang.
Ia mengaku mulai menikmati dan menyukai bermain Bingo semenjak pindah ke Manchester United, dan ternyata membantunya belajar bahasa Inggris.
3. Joe Allen (Pecinta Ayam)
Tengku Sufiyanto
17.922
Berita Terkait
John Herdman Tampung Masukan Pemain Timnas Indonesia untuk Tentukan Asisten Pelatih
Arne Slot di Ujung Tanduk, Liverpool Sudah Kontak Xabi Alonso
Alaeddine Ingin Buka Keran Gol di Persija saat Tandang ke Markas Persita
Persija Jakarta dan Alan Cardoso Sepakat Berpisah
Mantan Presiden FIFA Dukung Seruan Boikot Piala Dunia 2026 di AS
Perempat Final Piala Asia Futsal 2026 Jadi Target Pelatih Indonesia Hector Souto
Hukuman Tujuh Pemain Naturalisasi Malaysia Ditangguhkan Pengadilan
Bayern Munchen Bahas Perpanjangan Kontrak Harry Kane
Satu Hal yang Membuat Arne Slot Akan Dipecat Liverpool
Sinyal Andre Onana Kembali ke Inter Milan