7 Pencetak Gol Tertua dalam Sejarah Liga Champions
BolaSkor.com - Liga Champions merupakan turnamen antarklub Eropa terbaik yang disaksikan banyak pecinta sepak bola dunia.
Seperti halnya panggung besar sepak bola dunia empat tahunan, Piala Dunia, Liga Champions juga menjadi momen pemain-pemain top beradu kemampuan dan pengalaman.
Selain itu, Liga Champions juga menjadi momen bagi pemain-pemain top Eropa di penghujung kariernya untuk menikmati bermain di level tertinggi untuk kali terakhir.
Baca Juga:
Cristian Chivu Kirim Pesan Tegas ke Skuad Inter Milan Jelang Laga Liga Champions
Terluka dari Kekalahan di Derby Madrid, Real Madrid Alihkan Mode Fokus ke Liga Champions
View this post on Instagram
Kualitas pemain-pemain di kategori tersebut tidak menurun, tetapi stamina, fisik, kebugaran sudah jauh berbeda. Beberapa nama di antaranya bahkan tercatat sebagai pencetak gol tertua dalam sejarah Liga Champions, siapa saja?
1. Pepe (40 Tahun dan 9 Bulan)
Arief Hadi
15.773
Berita Terkait
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
3 Statistik yang Memperlihatkan Betapa Buruknya Antonio Conte di Sepak Bola Eropa
Ketika Klub Sepak Bola Jerman Menerapkan Catenaccio ala Italia
Jadi Pemain Termuda yang Tembus 50 Laga Liga Champions, Jude Bellingham Berpeluang Pecahkan Rekor Paul Scholes
Bersikeras Mainkan High Line, Barcelona Terima Konsekuensi Pertahanan Terbuka dari Serangan Balik Lawan
Barcelona Ditahan Club Brugge, Lini Pertahanan Dapat Kritik Pedas dari Thierry Henry
Liga Champions: Chelsea Seharusnya Menang di Markas Qarabag
Klasemen Terkini Liga Champions 2025/2026: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan Masih Sempurna