7 Fakta Menarik yang Mengantarkan Arema FC Juara Piala Presiden 2022
BolaSkor.com - Arema FC berhasil menjadi juara Piala 2022. Kepastian ini didapat usai Singo Edan menahan imbang Borneo FC Samarinda 0-0, pada final leg kedua di Stadion Segiri, Samarinda, Minggu (17/7).
Arema FC menjadi juara setelah menang agregat 1-0. Singo Edan menang di pertemuan pertama dengan skor 1-0.
Lahir sejumlah fakta menarik yang mengantarkan Arema FC juara. Apa saja itu?
Baca Juga:
1. Ini gelar ketiga Piala Presiden bagi Arema FC. Sebelumnya, Singo Edan menjadi juara di tahun 2017 dan 2019.
2. Arema FC berhasil menjadi tim pertama yang back to back juara Piala Presiden setelah tahun 2019. Seperti diketahui, Piala Presiden di tahun 2020 dan 2021 tidak digelar akibat pandemi COVID-19.
3. Untuk kedua kalinya, Arema FC mengalahkan Borneo FC di laga final Piala Presiden. Sebelumnya, Arema FC menang 5-1 atas Borneo FC di final Piala Presiden 2017.
4. Arema FC hanya kebobolan dua gol selama Piala Presiden 2022. Sekaligus menjadi tim dengan pertahanan terbaik.
5. Ini gelar pertama Eduardo Almeida sebagai pelatih di Indonesia.
6. Abel Camara dan Gian Zola jadi top skorer Arema FC dengan masing-masing dua gol.
7. Arema FC berhasil melesakkan 7 gol selama ajang Piala Presiden 2022.
Tengku Sufiyanto
17.644
Berita Terkait
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Link Live Streaming Rayo Vallecano vs Real Madrid, Minggu 9 November 2025
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
Gawang Arsenal Akhirnya Bobol, Mikel Arteta Frustrasi
Cetak Dua Gol Lewat Sundulan ke Gawang Arema FC, Eksel Runtukahu Terinspirasi Bambang Pamungkas
Link Streaming Super League 2025/2026 Dewa United Banten FC vs PSM Makassar, Minggu 9 November 2025, Live Sebentar Lagi
Dewa United Banten FC Bertekad Bangkit saat Tantang PSM Makassar
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC