5 Penyerang Top yang Pernah Bela Milan dan Inter

Tidak semua penyerang merasakan sukses setelah berganti kostum dari AC Milan ke Inter Milan atau sebaliknya.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Sabtu, 16 Maret 2019
5 Penyerang Top yang Pernah Bela Milan dan Inter
Ronaldo Luis Nazario de Lima (acmilan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Dua klub asal Milano akan kembali berjibaku dalam duel bertajuk Derby della Madoninna, Senin (18/3) dini hari WIB. Kali ini AC Milan mendapatkan jatah menjamu Inter Milan di Stadion San Siro pada laga pekan 28 Serie A.

Dalam beberapa tahun terakhir, derby Milan seperti kehilangan greget. Menurunnya performa kedua kubu membuat duel-duel tak lagi ada di panggung besar yang mempertaruhkan gelar juara.

Baca juga:

Wanda Nara Sebut Mauro Icardi Ingin Bertahan di Inter Milan

Statistik AC Milan Vs Inter Milan: Krzysztof Piatek Siap Curi Pangggung Mauro Icardi

Dari sisi pemain juga derby Milan tidak lagi menyajikan sosok besar, terutama di posisi bomber. Belakangan, penyerang tangguh sudah mulai meramaikan duel, sebut saja Gonzalo Higuain dan Mauro Icardi. Kini, laga akan semakin menarik karena Milan sudah memiliki mesin gol subur, Krzysztof Piatek.

Melihat ke belakang, Derby Milan merupakan salah satu rivalitas yang sangat kental. Namun uniknya rivalitas tersebut tak membuat seorang pemain akan enggan hijrah ke tetangga. Paling tidak ada lebih dari 40 pemain yang pernah membela kedua kubu, termasuk Giuseppe Meazza, yang namanya menjadi stadion tempat derby digelar.

Tidak banyak di antara para pemain tersebut yang bisa dibilang menjadi pemain andalan, khususnya penyerang-penyerang yang memberikan banyak gol.

Berikut lima penyerang yang pernah membela AC Milan dan Inter dalam 15 tahun terakhir.

Serie a Derby della madonnina Inter Milan AC Milan Trivia Sepak Bola
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.909

Berita Terkait

Italia
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
AC Milan secara terbuka mengakui Inter Milan dan Napoli berada di level lebih tinggi musim ini. Pengakuan ini muncul usai Rossoneri gagal menang dan jarak di klasemen semakin melebar. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar
AC Milan gagal menang saat ditahan Genoa dan membuat jarak dengan Inter Milan di puncak klasemen Serie A 2025/2026 semakin melebar. Simak klasemen terbaru dan hasil lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar
Italia
Gagal Menang di San Siro, Kedewasaan AC Milan dalam Mencapai Target Diuji
AC Milan urung memanfaatkan status tuan rumah di San Siro pada pekan 19 Serie A dan imbang 1-1 melawan Genoa.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Gagal Menang di San Siro, Kedewasaan AC Milan dalam Mencapai Target Diuji
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Hasil pertandingan liga-liga Eropa yang berlangsung Jumat (09/01) dini hari WIB melibatkan AC Milan dan Arsenal.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Link streaming AC Milan vs Genoa Serie A Jumat 9 Januari 2026 pukul 02.45 WIB. Rossoneri butuh tiga poin di San Siro, Fullkrug siap unjuk gigi
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Sosok
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Kekuatan finansial Serie A tak bisa menandingi Premier League, tetapi sejarah juga mencatat penjualan termahal sepanjang masa dari Serie A. Siapa saja mereka?
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Inggris
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
AC Milan terus mencari penguatan lini pertahanan menjelang batas waktu transfer Januari, dengan Joe Gomez muncul sebagai opsi potensial.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Italia
Inter Milan di Puncak Klasemen, Chivu: Bahaya Selalu Mengintai!
Memasuki paruh musim, Inter Milan sementara berada di puncak klasemen Serie A dengan keunggulan empat poin dari pesaing terdekat.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Inter Milan di Puncak Klasemen, Chivu: Bahaya Selalu Mengintai!
Ragam
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Daftar 7 pemain yang pernah membela Arsenal dan Liverpool, kisah unik lintas rival Premier League, dari Jermaine Pennant hingga Raheem Sterling, lengkap dengan perjalanan karier mereka.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Italia
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Prediksi hasil AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026 versi superkomputer Opta, peluang kemenangan Rossoneri, statistik simulasi, dan misi Milan menekan Inter Milan di klasemen.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Bagikan