Trivia Sepak Bola
5 Fakta Menarik yang Jarang Diketahui dari Calon Ujung Tombak Manchester United, Benjamin Sesko
BolaSkor.com - Manchester United dikabarkan sangat dekat mendapatkan striker RB Leipzig, Benjamin Sesko. Untuk semakin mengenal Sesko, BolaSkor mengungkapkan lima fakta menarik mengenai sang penyerang seperti di bawah ini.
Upaya Manchester United merekrut Benjamin Sesko menemui titik terang.
Baca Juga:
Tidak Takut Bersaing di Manchester United, Rasmus Hojlund Menolak Pindah ke AC Milan
Capai Kata Sepakat dengan RB Leipzig, Benjamin Sesko Segera Tes Medis di Manchester United
17 Agustus, Suporter Manchester United Akan Gelar Protes Besar-besaran
View this post on Instagram
Fabrizio Romano melaporkan, penawaran terakhir Man United sebesar 76,5 juta euro plus bonus 8,5 juta euro telah diterima Leipzig.
Kini, sang pemain telah berada di Inggris untuk menyelesaikan proses kepindahannya sebagai pemain baru Manchester United.
Selain dikenal sebagai striker tajam, Sesko juga punya sejumlah fakta menarik yang jarang diketahui. Berikut adalah lima di antaranya.
Benjamin Sesko Mengagumi Erling Haaland
Johan Kristiandi
17.855
Berita Terkait
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Hokky Caraka Beberkan Bekal Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi