5 Fakta Menarik Usai Bayern Munchen Memenangi Der Klassiker: Joshua Kimmich Impresif

Bayern Munchen menjadi pemenang pada duel Der Klassiker kontra Borussia Dortmund usai unggul 1-0.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 27 Mei 2020
5 Fakta Menarik Usai Bayern Munchen Memenangi Der Klassiker: Joshua Kimmich Impresif
Joshua Kimmich (Twitter Bayern Munchen)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bayern Munchen menjadi pemenang pada duel Der Klassiker kontra Borussia Dortmund usai unggul 1-0. Pada duel yang dilangsungkan di Signal Iduna Park tersebut, Jushua Kimmich menjadi pahlawan kemenangan FC Hollywood.

Bayern Munchen membutuhkan tiga poin untuk menjauh dari kejaran Borussia Dortmund. Sebaliknya, Dortmund berambisi meraih tiga poin untuk memangkas jarak dari Bayern. Sebelum laga, kedua tim berjarak empat poin.

Pertandingan berjalan menarik. Kedua tim saling jual beli serangan. Dortmund mengkreasikan 11 peluang. Pada sisi lain, Bayern unggul satu lebih banyak.

Satu-satunya gol yang tercipta pada duel tersebut terjadi ada menit ke-43. Joshua Kimmich melepaskan tendangan melambung dari luar kotak penalti yang mengecoh Roman Burki yang maju beberapa langkah dari sarangnya.

Baca Juga:

Erling Haaland Dinilai Hanya Jadi Pemain Cadangan jika Membela Bayern Munchen

Cetak 40 Gol di Seluruh Kompetisi, Robert Lewandowski Buru Rekor Gerd Muller di Bundesliga

Borussia Dortmund 0-1 Bayern Munchen: Die Roten Menatap Gelar Kedelapan Beruntun

Gol Joshua Kimmich

Tuan rumah mencoba berbagai cara untuk memenangi laga. Erling Haaland menjadi pusat serangan Dortmund. Namun, penampilan gemilang Manuel Neuer menjadi batu sandungan. Skor 0-1 bertahan hingga akhir laga.

Selain menyajikan pertandingan sengit, pertemuan Borussia Dortmund kontra Bayern Munchen juga membuahkan beberapa fakta menarik. Berikut lima di antaranya:

1. Joshua Kimmich berlari sebanyak 13,73 kilometer pada pertandingan melawan Borussia Dortmund. Itu merupakan rekor baru bagi Bayern Munchen sejak opta mencatat data statistik pada musim 2013-2014.

2. Hans Flick memenangi 15 dari 18 pertandingan pertama sebagai manajer di Bundesliga. Satu-satunya manajer lain yang dapat melakukannnya adalah Pep Guardiola.

3. Joshua Kimmich mencetak tiga gol di Bundesliga musim ini dari luar kotak penalti. Tidak ada pemain Bayern lainnya yang bisa melakukannya.

4. Manuel Neuer mencatatkan penampilan ke-400 pada laga kontra Dortmund. Sejak debutnya pada musim 2006-2007, tidak ada pemain lain yang punya jumlah pertandingan di Bundesliga sebanyak Neuer.

5. Sejak awal musim 2018-2019, Jadon Sanhco (30) dan Thomas Muller (26) mencatatkan assist melebihi pemain lain di lima liga top Eropa.

Breaking News Bayern munchen Borussia Dortmund Joshua Kimmich Bundesliga
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.136

Berita Terkait

Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Bagikan