5 Fakta Menarik Kemenangan 2-0 Liverpool atas Crystal Palace

Lima fakta menarik dari kemenangan 2-0 Liverpool atas Crystal Palace di Sellhurst Park.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 21 Agustus 2018
5 Fakta Menarik Kemenangan 2-0 Liverpool atas Crystal Palace
Duel antara Liverpool vs Crystal Palace (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Rekor kemenangan 100 persen mampu dijaga The Reds, Liverpool di dua pekan pertama Premier League 2018-19. Usai menang telak 4-0 atas West Ham United di Anfield, Liverpool menang 2-0 atas Crystal Palace di Selhurst Park.

Pertandingan sepenuhnya didominasi oleh pasukan Jurgen Klopp yang mendominasi penguasaan bola 64 berbanding 36 persen Palace. Operan mereka juga dua kali lipat dari Palace yang hanya melakukan total 362 operan, sementara Liverpool 626 operan.

Liverpool unggul melalui gol penalti James Milner yang tepat terjadi di menit 45, setelah Mohamed Salah dijatuhkan oleh mantan bek Liverpool, Mamadou Sakho. Dengan rekor bagusnya mencetak gol dari titik putih, Milner mengonversinya menjadi gol ke gawang Wayne Hennessey dan membawa Liverpool unggul 1-0.

Di babak kedua Palace coba menaikkan intensitas serangan guna mencetak gol penyama kedudukan. Akan tapi, Liverpool mampu menangkal tiap serangan Palace sampai malapetaka menghampiri tim tuan rumah, ketika mereka harus bermain dengan 10 pemain sejak menit 75.

Bek muda berusia 20 tahun, Aaron Wan-Bissaka, diberi kartu merah oleh Michael Oliver karena melakukan pelanggaran keras kepada Salah. Sejak saat itu, Liverpool dengan mudah mengatur tempo bermain dan akhirnya membunuh pertandingan di menit tambahan melalui serangan balik. Salah memberi assist untuk gol penutup laga Mane hingga Liverpool menang 2-0.

Pertandingan telah berakhir di Sellhurst Park. Namun BolaSkor.com merangkum lima fakta menarik dari laga yang berlangsung seru tersebut. Berikut penjelasannya:

Breaking News Liverpool Premier League Crsytal Palace James milner Sadio Mane
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Lolos ke Putaran Empat dengan Meyakinkan, Manchester City Menang 10-1 atas Exeter
Manchester City menunjukkan kekuatan mereka saat menang telak 10-1 atas Exeter City di Etihad Stadium pada putaran tiga Piala FA.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Lolos ke Putaran Empat dengan Meyakinkan, Manchester City Menang 10-1 atas Exeter
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Inggris
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Legenda Manchester United, Peter Schmeichel, tidak habis pikir dengan timing pemecatan Ruben Amorim dan menyalahkan Jason Wilcox, Direktur Sepak Bola.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Bagikan