4 Kali Gagal Damai, Jakmania Yakin Terealisasi

BolaSkorBolaSkor - Jumat, 11 April 2014
4 Kali Gagal Damai, Jakmania Yakin Terealisasi
4 Kali Gagal Damai, Jakmania Yakin Terealisasi
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Bogor - Upaya untuk mendamaikan dua kelompok suporter Jakmania (Persija) dan Bobotoh (Persib) ternyata sudah empat kali pernah dilakukan. Namun upaya itu selalu mentah di tengah jalan. Fakta itulah yang membuat Jakmania sempat apatis. Namun kali ini dengan adanya upaya langsung dari pihak kepolisian, dalam hal ini Polda Metro Jaya dan Polda Jawa Barat, Jakmania ingin perdamaian itu bisa terealisasi. Ketua Umum Jakmania, Larico Ranggamone mengungkapkan, upaya perdamainan pernah terjadi pada 2004 silang, lalu 2006, 2008 dan terakhir 2010. Tapi seluruhnya gagal dilakukan. "Sudah 4 kali upaya damai, tapi gagal terus. Terakhir tahun 2010 sampai SBY ikut turun minta perdamaian tapi ya ujung-ujungnya mentah lagi di jalan," ucap Larico di Polres Bogor Kabupaten.   Jumat (11/4) Larico menambahkan pihaknya menyambut baik adanya upaya ikrar damai antara Persija dan Persib yang difasilitasi oleh Polda Jawa Barat dan Polda Metro Jaya. "Kami optimistis bisa damai. Butuh peran pemerintah juga di dalamnya," ujar Larico. Saat ini, baik Jakmania dan Bobotoh sudah tiba di Polres Bogor. Rencananya perdamainan itu akan digelar di aula Diva Cita, Mapolres Bogor. "Ini yang terakhir, akan kita upayakan untuk berjabat erat dan damai. Kan sudah beberapa kali upaya seperti ini," pungkas Larico.
Jakmania Perdamainan jakmania bobotoh Larico ranggamone Bobotoh Persija Persib Jakmania Yakin Terealisasi
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Persija resmi meluncurkan produk reksa dana pendapatan tetap bernama Persija Supergoal.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Liga Indonesia
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Pertemuan pertama Persib dengan Persija musim ini akan berlangsung akhir pekan nanti. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Liga Indonesia
Diky Soemarno Imbau The Jakmania Tak Hadiri Laga Persija Vs Persib di Stadion GBLA
Partai akbar itu akan terjadi pada Minggu (11/1) pukul 15.30 WIB di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 07 Januari 2026
Diky Soemarno Imbau The Jakmania Tak Hadiri Laga Persija Vs Persib di Stadion GBLA
Liga Indonesia
Apresiasi The Jakmania dan Brajamusti, I League Dorong Larangan Suporter Away Dicabut
I League selaku operator Super League berharap larangan suporter away bisa segera dicabut.
Rizqi Ariandi - Senin, 01 Desember 2025
Apresiasi The Jakmania dan Brajamusti, I League Dorong Larangan Suporter Away Dicabut
Liga Indonesia
Persija Hadapi Persik di Solo, 4000 Jakmania Akan Penuhi Tribun Timur Manahan
Jumlah tersebut sesuai dengan tiket offline yang telah didistribusikan kepada anggota Jakmania yang datang dari wilayah Jabodetabek dan Jateng.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 20 November 2025
Persija Hadapi Persik di Solo, 4000 Jakmania Akan Penuhi Tribun Timur Manahan
Liga Indonesia
Teken Kontrak Baru, Rizky Ridho Bertahan di Persija Jakarta hingga 2028
Persija Jakarta resmi memagari Rizky Ridho dengan kontrak baru berdurasi tiga tahun (2028).
Arief Hadi - Minggu, 16 November 2025
Teken Kontrak Baru, Rizky Ridho Bertahan di Persija Jakarta hingga 2028
Timnas
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Gelandang muda Persib Bandung, Robi Darwis mengesampingkan libur yang diberikan timnya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Timnas
Kata-kata Marc Klok kepada Frans Putros Jelang Timnas Indonesia vs Irak
Marc Klok mengaku sempat berharap Timnas Irak yang akan diperkuat Frans Putros tidak beruntung sehingga Timnas Indonesia bisa memenangkan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Kata-kata Marc Klok kepada Frans Putros Jelang Timnas Indonesia vs Irak
Timnas
Kembali Dipanggil Timnas Indonesia U-23, Kakang Rudianto Ogah Buang Kesempatan
Pemain Persib Bandung, Kakang Rudianto, tidak akan membuang kesempatan setelah dipanggil kembali ke Timnas Indonesia U-23.
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025
Kembali Dipanggil Timnas Indonesia U-23, Kakang Rudianto Ogah Buang Kesempatan
Bagikan