3 Striker Gratisan Asal Inggris yang Dapat Diboyong Manchester United
BolaSkor.com - Pasca merekrut Matheus Cunha dari Wolverhampton Wanderers senilai 62,5 juta poundsterling, Manchester United cenderung pasif di bursa transfer musim panas 2025.
Red Devils seyogyanya dikaitkan dengan Bryan Mbeumo, tetapi, negosiasi dengan Brentford alot hingga belum menemukan titik cerah soal harga.
Man United kesulitan memenuhi tuntutan Brentford karena penjualan pemain klub tak berjalan baik.
Baca Juga:
Rasmus Hojlund Ngotot Bertahan, Rencana Transfer Manchester United Jadi Berantakan
Sepakat soal Harga dengan Manchester United, Juventus Negosiasi Gaji Jadon Sancho
View this post on Instagram
Pemain-pemain seperti Jadon Sancho, Antony, Marcus Rashford, hingga Alejandro Garnacho tidak laku dijual karena gaji tinggi mereka.
Sementara itu di sisi lain, Man United juga masih mencari penyerang tengah meski Rasmus Hojlund dikabarkan ingin bertahan.
Pencarian Man United mengerucut ke pemain-pemain gratisan (free agents), mengingat striker seperti Hugo Ekitike, Viktor Gyokeres, Victor Osimhen dibanderol tinggi.
Tiga Striker Gratisan Asal Inggris
Arief Hadi
16.183
Berita Terkait
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin