3 Pemain yang Akan Membuat Chelsea Sulit Dihentikan
BolaSkor.com - Chelsea seolah terlahir kembali pada musim 2018-2019. Di bawah asuhan Maurizio Sarri, Eden Hazard dan kawan-kawan belum terkalahkan di Premier League.
Hingga pekan kedelapan, The Blues telah mengoleksi 20 poin. Jumlah tersebut dihasilkan dari enam kemenangan dan dua imbang. Walhasil, skuat London Biru menempati posisi kedua klasemen sementara.
Banyak perubahan positif yang dibawa Sarri. Selain hasil yang tercermin di klasemen, manajer asal Italia itu juga menerapkan gaya baru soal taktik. Permainan The Blues terlihat lebih cepat dengan memanfaatkan sektor sayap.
Pada bursa transfer musim panas 2018, Sarri mendapatkan empat amunisi anyar yakni Kepa Arrizabalaga, Robert Green, Jorginho dan Mateo Kovacic.
Keempat pemain yang disebutkan kecuali Green berhasil memberikan warna baru bagi Chelsea. Terlebih, Jorginho yang menjadi motor permainan dari tengah lapangan.
Meski begitu, Sarri masih membutuhkan pemain anyar untuk menyempurnakan taktiknya. Berikut ini tiga pemain yang akan membuat The Blues kian sulit dikalahkan:
Johan Kristiandi
17.883
Berita Terkait
Prediksi dan Statistik Manchester City vs Leeds United: The Citizens Cari Pelampiasan
5 Pemain yang Dapat Dipertimbangkan Liverpool sebagai Pengganti Mohamed Salah
Hasil Super League 2025/2026: Persija Persembahkan Kemenangan di HUT ke-97
Disaksikan Lebih dari 56 Ribu Penonton, Laga Persija vs PSIM Pecahkan Rekor Super League Musim Ini
7 Fakta dan Statistik Menarik Chelsea vs Arsenal: The Gunners Sulit Dikalahkan
Massimiliano Allegri Bocorkan Rencana AC Milan pada Bursa Transfer Januari
5 Pelatih yang Masuk Bursa Kandidat Pengganti Arne Slot di Liverpool
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
Jika Menang Melawan Chelsea, Titel Premier League Jadi Milik Arsenal
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate