3 Bek Cebol Paling Sukses dalam Sejarah Sepak Bola Modern
BolaSkor.com - Di sepak bola, ada banyak atribut yang bisa membuat pemain sukses. Pada posisi penyerang, kecepatan, kekuatan serta insting mencetak gol menjadi penentu. Sementara itu, untuk bek tengah, kekuatan dan tinggi tubuh sangat penting. Meskipun bukan keharusan, namun itu akan menjadi nilai lebih.
Para bek akan lebih mudah memenangi duel udara. Postur juga penting saat sang bek maju memanfaatkan set-piece.
Meskipun demikian, ada beberapa bek tengah pada era modern yang masih bisa tampil impresif kendati punya postur terbatas bila dibandingkan rata-rata bek Eropa. Dengan cekatan, para bek cebol itu menghalau serangan lawan. Sebagai ukuran pasti, mereka berhasil memenangi berbagai gelar bergengsi.
Berikut ini tiga bek cebol paling sukses dalam sejarah sepak bola modern:
Johan Kristiandi
17.865
Berita Terkait
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Dua Exco PSSI Terbang ke Eropa Malam Ini untuk Wawancara Calon Pelatih Timnas Indonesia
Arsenal vs Bayern Munchen: Persahabatan Eberechi Eze dan Michael Olise, dari Papan Catur ke Panggung Liga Champions
Fakta dan Statistik Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Arsenal vs Bayern Munchen
Sukses di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Enggan Disamakan dengan The Minions
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Fakta dan Statistik Jelang Duel Liverpool vs PSV, Tim Tamu Hobi Cetak Gol Telat