3 Alasan Mengapa Sulit Mempertahankan Gelar Juara Premier League

Mengapa sulit untuk mempertahankan gelar juara di Premier League? Berikut BolaSkor.com mengurai 3 alasannya.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 25 Juli 2018
3 Alasan Mengapa Sulit Mempertahankan Gelar Juara Premier League
Manchester City juara Premier League 2017-18. (ManCity)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mempertahankan gelar juara lebih sulit ketimbang merebutnya. Ungkapan tersebut sudah sering terdengar. Untuk Premier League, ungkapan tersebut sangatlah relevan.

Sejak dibentuk pada 1992, baru ada dua klub yang sukses mempertahankan titel juara Premier League. Dua klub tersebut adalah Manchester United (enam kali) dan Chelsea (sekali). Setan Merah menjadi klub terakhir yang bisa melakukannya, dan itu terjadi satu dekade silam.

Kampiun musim lalu, Manchester City sebelumnya sudah dua kali merebut trofi Premier League, 2011-12 dan 2013-14. Dalam dua kesempatan tersebut The Citizens gagal mempertahankan gelar mereka.

Kini, manajer Pep Guardiola kembali menghadapi tantangan serupa yang sebelumnya gagal dilakukan pendahulunya, Manuel Pellegrini dan Roberto Mancini.

Mengapa sulit untuk mempertahankan gelar juara di Premier League? Berikut BolaSkor.com mengurai 3 alasannya.

Premier League Breaking News Manchester City
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

10.035

Berita Terkait

Italia
Jadi Pemain Kunci Juventus, Khephren Thuram Emoh Hengkang ke Inter Milan
Di bawah asuhan Luciano Spalletti, Khephren Thuram semakin mendapatkan peras penting di Juventus.
Yusuf Abdillah - Senin, 26 Januari 2026
Jadi Pemain Kunci Juventus, Khephren Thuram Emoh Hengkang ke Inter Milan
Inggris
5 Pemain Manchester United yang Meningkat Performanya di Bawah Michael Carrick
Michael Carrick baru memimpin dua pertandingan sejak menggantikan Ruben Amorim, namun beberapa pemain Manchester United sudah menunjukkan peningkatan.
Yusuf Abdillah - Senin, 26 Januari 2026
5 Pemain Manchester United yang Meningkat Performanya di Bawah Michael Carrick
Spanyol
Kabar Transfer Barcelona: Dro Fernandez Cabut, Bintang Manchester City Ingin Gabung Blaugrana
FC Barcelona dihadapkan pada transfer produk La Masia, Dro Fernandez, yang ingin pergi sementara bintang Manchester City ingin gabung klub pada musim panas 2026.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Kabar Transfer Barcelona: Dro Fernandez Cabut, Bintang Manchester City Ingin Gabung Blaugrana
Berita
Rayakan HUT ke-42, RS Setia Mitra Gelar Turnamen Futsal untuk Dorong Gaya Hidup Sehat
RS Setia Mitra merayakan HUT-42 dengan spesial. Mereka merayakannya dengan menggelar turnamen futsal perdana.
Rizqi Ariandi - Senin, 26 Januari 2026
Rayakan HUT ke-42, RS Setia Mitra Gelar Turnamen Futsal untuk Dorong Gaya Hidup Sehat
Italia
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Berharap Mario Gila Dibeli AC Milan
AC Milan membidik bek Lazio, Mario Gila, di bursa transfer. Diam-diam Real Madrid ikut tersenyum karena klausul penjualan yang bisa menghadirkan dana segar. Ada skenario tersembunyi?
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Berharap Mario Gila Dibeli AC Milan
Inggris
Manchester United Tekuk Manchester City dan Arsenal, Legenda Klub Masih Meragukan Michael Carrick
Baru datang melatih Manchester United, Michael Carrick membawa klub mengalahkan Manchester City dan Arsenal. Tapi, Roy Keane belum yakin kepadanya.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Manchester United Tekuk Manchester City dan Arsenal, Legenda Klub Masih Meragukan Michael Carrick
Inggris
Kalah, Arsenal Disebut Tak Berani Ambil Risiko dan Butuh Pemimpin Sejati
Arsenal kalah 2-3 melawan Manchester United pada pekan 23 Premier League di Emirates Stadium. The Gunners dikritik sang legenda, Patrick Vieira.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Kalah, Arsenal Disebut Tak Berani Ambil Risiko dan Butuh Pemimpin Sejati
Inggris
Bawa Manchester United Menang Derby dan Tekuk Arsenal, Michael Carrick Jawab Peluang Dipermanenkan
Manchester United menang beruntun atas Manchester City dan Arsenal. Michael Carrick bicara peluang dipermanenkan usai Setan Merah tembus empat besar Premier League.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Bawa Manchester United Menang Derby dan Tekuk Arsenal, Michael Carrick Jawab Peluang Dipermanenkan
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga: Barcelona Ogah Terlalu Lama di Belakang Real Madrid
Barcelona kembali ke puncak klasemen LaLiga 2025/2026 usai menggeser Real Madrid. Selisih tipis di papan atas membuat persaingan juara kian memanas jelang pekan krusial.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terkini LaLiga: Barcelona Ogah Terlalu Lama di Belakang Real Madrid
Italia
Massimiliano Allegri Bersyukur Milan Mampu Menahan Roma
Massimiliano Allegri mensyukuri hasil imbang AC Milan kontra AS Roma di Stadio Olimpico. Rossoneri gagal menang, jarak dengan Inter Milan kini makin mengkhawatirkan!
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Massimiliano Allegri Bersyukur Milan Mampu Menahan Roma
Bagikan