26 Gol dari Era Cristiano Ronaldo yang Hilang di Real Madrid

Real Madrid masih kesulitan mencetak gol tanpa Cristiano Ronaldo.
Arief HadiArief Hadi - Jumat, 01 Maret 2019
26 Gol dari Era Cristiano Ronaldo yang Hilang di Real Madrid
Cristiano Ronaldo kala masih membela Real Madrid (@TeamCRonaldo)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Dilihat dari kasat mata, jumlah 26 gol untuk pemain sekaliber Cristiano Ronaldo adalah jumlah yang kecil, sebab Ronaldo terbiasa mencetak 20 gol lebih tiap musimnya di Manchester United dan Real Madrid.

Akan tapi bagi El Real, kehilangan Ronaldo sangatlah besar karena ketergantungan mereka kepada sang predator yang kerapkali mencetak gol, membawa Madrid keluar dari kesulitan atau menginspirasi kemenangan timnya.

Meski Karim Benzema berkata lebih nyaman bermain tanpa Ronaldo karena tanggung jawabnya lebih besar untuk mencetak gol, atau penolakan para pemain Madrid untuk membicarakannya, fakta tidak bisa berbohong.

"Kami tak bisa berbicara mengenai pemain yang tidak ada di sini (Ronaldo). Sepekan yang lalu kami berbicara soal (Karim) Benzema menjadi striker nomor 9 terbaik, Vinicius, Lucas (Vazquez) ... Kami tak bisa berbicara mengenai Cristiano karena dia bukan pemain Madrid," ucap gelandang bertahan Madrid, Casemiro.

Baca Juga:

Real Madrid 0-3 Barcelona, Enam Final Berturut-turut untuk Blaugrana

Lini Depan Tumpul, Penggawa Real Madrid Ogah Bicarakan Cristiano Ronaldo

Belum Genap Semusim di Italia, Cristiano Ronaldo Sudah Menjadi Raja Gol dan Assists

Cristiano Ronaldo di Real Madrid

Tanpa Ronaldo yang sudah memperkuat Madrid sejak tahun 2009 dan pergi ke Juventus di awal musim ini, Los Blancos mencatatkan catatan gol terendah dalam sembilan tahun terakhir.

Musim ini, Madrid telah mencetak 87 gol - 37 gol dicetak di Santiago Bernabeu - dan mereka punya catatan rata-rata gol 2,02 gol per laga, lebih sedikit ketimbang musim terburuk mereka di musim 2010/11, 2012/13, dan 2017/18, ketika mereka mencetak 103 gol.

Dari statistik yang dimuat Marca, Madrid kehilangan 26 gol dari era Cristiano Ronaldo. Tentu saja, seretnya Madrid mencetak gol jadi perhatian jajaran direksi untuk memberikan Santiago Solari pemain berkualitas di bursa transfer musim panas mendatang.

Tidak perlu mencari pemain seperti Ronaldo - yang mungkin mustahil dicari di seluruh dunia, terpenting pemain yang dapat mengangkat kualitas Madrid dan mengembalikan ketajaman tim seperti di era Ronaldo.

Berikut catatan gol Real Madrid dalam 10 tahun terakhir:

2009-10 Total gol: 104; gol kandang: 55
2010-11 Total gol: 103; gol kandang: 63
2011-12 Total gol: 131; gol kandang: 73
2012-13 Total gol: 103; gol kandang: 57
2013-14 Total gol: 116; gol kandang: 57
2014-15 Total gol: 116; gol kandang: 57
2015-16 Total gol: 119; gol kandang: 71
2016-17 Total gol: 122; gol kandang: 53
2017-18 Total gol: 103; gol kandang: 45
2018-19 Total gol: 87; gol kandang: 37

Breaking News Real Madrid Cristiano Ronaldo Santiago Solari Santiago bernabeu
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.524

Berita Terkait

Timnas
Breaking News: Emil Audero Dipastikan Absen, Patrick Kluivert Panggil Reza Arya Pratama
Sebelumnya, Patrick Kluivert juga sudah memanggil Nadeo Argawinata untuk menambal sektor kiper.
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Breaking News: Emil Audero Dipastikan Absen, Patrick Kluivert Panggil Reza Arya Pratama
Timnas
Timnas Indonesia Dapat Pesan Penting dari Ketum PSSI Erick Thohir Jelang Laga Krusial Lawan Arab Saudi dan Irak
Ketua Umum PSSI yang juga Menpora RI Erick Thohir berpesan agar Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Timnas Indonesia Dapat Pesan Penting dari Ketum PSSI Erick Thohir Jelang Laga Krusial Lawan Arab Saudi dan Irak
Sosok
Siapakah Cristian Orozco? Wonderkid Kolombia yang Direkrut Manchester United
Jendela transfer mungkin telah ditutup lebih dari sebulan yang lalu, tetapi Manchester United terus bekerja keras untuk mengamankan pemain-pemain baru.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Siapakah Cristian Orozco? Wonderkid Kolombia yang Direkrut Manchester United
Timnas
Timnas Indonesia Diselimuti Aura Positif, Modal Bagus Lawan Arab Saudi dan Irak di Round 4
Rombongan pertama skuad Timnas Indonesia mulai bertolak menuju Arab Saudi pada Kamis (2/10).
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Timnas Indonesia Diselimuti Aura Positif, Modal Bagus Lawan Arab Saudi dan Irak di Round 4
Italia
Setia dengan AS Roma, Manu Kone Emoh Gabung Inter Milan
Gelandang AS Roma Manu Kone blak-blakan mengungkap dirinya mengetahui bahwa Inter Milan meminatinya pada bursa transfer musim panas kemarin.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Setia dengan AS Roma, Manu Kone Emoh Gabung Inter Milan
Timnas
Marc Klok Bangga Persib Jadi Klub yang Menyumbang Pemain Terbanyak ke Timnas Indonesia di Round 4
Empat pemain Persib Bandung yang dipanggil ke skuad Timnas Indonesia untuk round 4 di antaranya Marc Klok, Beckham Putra Nugraha, Eliano Reijnders, dan Thom Haye.
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Marc Klok Bangga Persib Jadi Klub yang Menyumbang Pemain Terbanyak ke Timnas Indonesia di Round 4
Piala Dunia
FIFA Perkenalkan Trionda, Bola Resmi Piala Dunia 2026
FIFA resmi memperkenalkan Adidas Trionda sebagai bola resmi Piala Dunia 2026. Bola ini menjadi simbol inovasi teknologi dan estetika sepak bola modern.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
FIFA Perkenalkan Trionda, Bola Resmi Piala Dunia 2026
Italia
Jelang Juventus vs AC Milan, Allegri Cari Pendamping Christian Pulisic
AC Milan akan tandang ke markas Juventus pada laga pekan keenam Serie A, Senin (6/10) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Jelang Juventus vs AC Milan, Allegri Cari Pendamping Christian Pulisic
Inggris
Thierry Henry Sebut Alasan Arsenal Punya Peluang Besar Raih Trofi Musim Ini
Thierry Henry menilai Arsenal saat ini punya sesuatu yang berbeda dibandingkan musim-musim sebelumnya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Thierry Henry Sebut Alasan Arsenal Punya Peluang Besar Raih Trofi Musim Ini
Liga Europa
Rapor Apik Dean James dan Calvin Verdonk pada Matchday 2 Liga Europa 2025-2026
Dua pemain Timnas Indonesia, Dean James dan Calvin Verdonk mencatatkan rapor bagus saat membela klub mereka di matchday kedua Liga Europa.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Rapor Apik Dean James dan Calvin Verdonk pada Matchday 2 Liga Europa 2025-2026
Bagikan