20 Pemain dalam Skuat Final Timnas Indonesia U-23 untuk Asian Games 2018

Tiga pemain senior didaftarkan, yakni Andritany Ardhiyasa, Stefano Lilipaly, dan Alberto Goncalves.
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 10 Agustus 2018
20 Pemain dalam Skuat Final Timnas Indonesia U-23 untuk Asian Games 2018
Stefano Lilipaly jadi salah satu pemain senior di Timnas Indonesia U-23. (Bali United)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Komposisi skuat Timnas Indonesia U-23 sudah jelas. Berdasarkan data registrasi terakhir, 20 nama pemain sudah dipilih oleh pelatih Luis Milla.

Tiga pemain adalah penggawa senior. Satu diantaranya berposisi sebagai penjaga gawang, Andritany Ardhiyasa. Sementara lainnya, Stefano Lilipaly dan Alberto 'Beto' Goncalves.

Skuat final Timnas Indonesia U-23 diketahui setelah pemusatan latihan terakhir di Bali rampung digelar. Satu uji coba dijalani yakni melawan Bali United, yang berakhir 2-1 untuk kemenangan dalam waktu normal.

Atau sebelum penyisihan Grup A sepak bola putra Asian Games 2018 mulai digulirkan sejak Jumat (10/8) pukul 16.00 WIB, ditandai partai Laos melawan Hong Kong.

Timnas Indonesia U-23 baru akan memulai kiprah pada 12 Agustus dengan menghadapi Taiwan. Hansamu Yama dkk. kemudian melawan Palestina (15/7), Laos (17/8), dan Hong Kong (20/8).

Berikut skuat Timnas Indonesia U-23 sesuai registrasi terakhir:

Kiper: Andritany Ardhiyasa, Awan Setho

Belakang: Gavin Kwan Adsit, I Putu Gede Juni Antara, M. Rezaldi Hehanussa, Andy Setyo Nugroho, Bagas Adi Nugroho, Hansamu Yama Pranata, Ricky Fajrin

Tengah: Evan Dimas Darmono, Muhammad Hargianto, Febri Hariyadi, Stefano Lilipaly, Septian David Maulana, Saddil Ramdani, Hanif Sjahbandi, Zulfiandi, Irfan Jaya, Ilham Udin Armaiyn

Depan: Alberto Goncalves

Breaking News Timnas indonesia u-23 Asian games 2018 Sepak Bola Asian Games 2018
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Arsenal berpeluang memperlebar jarak di puncak klasemen saat bertandang ke markas Nottingham Forest. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi hasil laga Premier League ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Derby Manchester memanas! Manchester United menantang Manchester City di Old Trafford. Prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan dari racikan Michael Carrick dibahas lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Persija resmi mendatangkan Alaeddine Ajaraie. Penyerang tajam asal Maroko yang teruji di Liga India.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Berita
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Indonesia Rising Stars Award menjadi terobosan cemerlang dari Sarga.co untuk mengapresiasi insan berkuda di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Bagikan