Pencapaian Cristiano Ronaldo di Luar Dunia Sepak Bola

Seperti apa dua pencapaian Cristiano Ronaldo di luar dunia sepak bola?
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 26 Maret 2018
Pencapaian Cristiano Ronaldo di Luar Dunia Sepak Bola
Cristiano Ronaldo (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Jika kita bertanya tiga pemain terhebat di dunia, nama Cristiano Ronaldo mungkin akan selalu menjadi satu di antaranya. Hal itu memang cukup beralasan, hingga saat ini sang megabintang telah meraih seabrek gelar di level klub ataupun individu.

Lima trofi ballon d'Or, empat piala pemain terbaik UEFA, 14 trofi top scorer di level klub menjadi bukti kehebatan penggawa Real Madrid tersebut.

Namun, Cristiano Ronaldo tak hanya beken di dunia sepak bola. Saat ini, namanya telah harum pada berbagai bidang di luar dunia kulit bundar. Tidak jarang, beberapa hal di luar nalar dilakukan sebagai bentuk penghargaan kepada eks Manchester United tersebut. Kedikdayaan sang pemain seolah-olah telah tersemat di berbagai lapisan masyarakat.

Berikut ini BolaSkor akan mengabarkan pencapaian Ronaldo di luar dunia sepak bola.

Cristiano Ronaldo
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Sosok
5 Penyerang Termahal Sepanjang Masa dalam Sejarah Sepak Bola Dunia
Penyerang-penyerang termahal sepanjang masa yang tercatat dalam sejarah sepak bola dunia. Siapa saja?
Arief Hadi - Jumat, 26 Desember 2025
5 Penyerang Termahal Sepanjang Masa dalam Sejarah Sepak Bola Dunia
Spanyol
Rayakan Ulang Tahun, Kylian Mbappe Samai Rekor Sang Idola
Kylian Mbappe merayakan ulang tahun ke-27 dengan menyumbang satu gol saat Real Madrid memetik kemenangan 2-0 atas Sevilla di Stadion Bernabeu.
Yusuf Abdillah - Minggu, 21 Desember 2025
Rayakan Ulang Tahun, Kylian Mbappe Samai Rekor Sang Idola
Spanyol
Alasan Kylian Mbappe Meniru Gaya Selebrasi Cristiano Ronaldo
Kylian Mbappe meniru selebrasi Cristiano Ronaldo setelah mencetak gol ke gawang Sevilla. Ternyata ini alasan emosional sang bintang Real Madrid.
Johan Kristiandi - Minggu, 21 Desember 2025
Alasan Kylian Mbappe Meniru Gaya Selebrasi Cristiano Ronaldo
Liga Dunia
Pesan kepada Pesepak Bola Muda: Ikuti Teladan Cristiano Ronaldo, Bukan Lionel Messi
Legenda Juventus, Claudio Marchisio, menilai pesepak bola muda seharusnya mengikuti teladan dari Cristiano Ronaldo, bukan Lionel Messi.
Arief Hadi - Jumat, 12 Desember 2025
Pesan kepada Pesepak Bola Muda: Ikuti Teladan Cristiano Ronaldo, Bukan Lionel Messi
Internasional
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Keputusan FIFA memangkas hukuman Cristiano Ronaldo akhirnya terbongkar. Disebut demi daya tarik Piala Dunia 2026, benarkah FIFA pilih kasih pada CR7?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Ragam
7 Pemain Termuda yang Mencetak 400 Gol untuk Klub dan Negara
Pemain-pemain termuda yang berada di klub 'spesial' mencetak 400 gol untuk klub dan negara di usia muda.
Arief Hadi - Jumat, 21 November 2025
7 Pemain Termuda yang Mencetak 400 Gol untuk Klub dan Negara
Piala Dunia
Lionel Messi dan Timnas Argentina Cuma Beruntung saat Menjuarai Piala Dunia 2022
Mantan pemain timnas Belanda, Wesley Sneijder, menilai timnas Argentina dan Lionel Messi dinaungi keberuntungan ketika juara Piala Dunia 2022.
Arief Hadi - Rabu, 19 November 2025
Lionel Messi dan Timnas Argentina Cuma Beruntung saat Menjuarai Piala Dunia 2022
Lainnya
7 Pemain dan Pensiunan Sepak Bola yang Bermain Padel
Padel saat ini menjadi olahraga yang populer di Indonesia. Bahkan beberapa pemain, baik yang aktif atau sudah pensiun, juga memainkan olahraga tersebut.
Arief Hadi - Selasa, 18 November 2025
7 Pemain dan Pensiunan Sepak Bola yang Bermain Padel
Piala Dunia
Tanpa Cristiano Ronaldo, Timnas Portugal Lebih Baik?
Tanpa Cristiano Ronaldo, timnas Portugal menang telak 9-1 atas Armenia. Jadi, Portugal lebih baik tanpa Ronaldo?
Arief Hadi - Senin, 17 November 2025
Tanpa Cristiano Ronaldo, Timnas Portugal Lebih Baik?
Piala Dunia
Dapat Kartu Merah, Cristiano Ronaldo Terancam Tidak Tampil di Dua Laga Pertama Piala Dunia 2026
Cristiano Ronaldo bisa mendapatkan hukuman tambahan yang membuatnya terancam absen dari pertandingan dua laga pertama Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Dapat Kartu Merah, Cristiano Ronaldo Terancam Tidak Tampil di Dua Laga Pertama Piala Dunia 2026
Bagikan