Gawat, Kagawa Gegar Otak
Gawat, Kagawa Gegar Otak
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Manchester - Usai kalah dengan skor telak 4-0 melawan tim gurem, MK Dons, Manchester United harus menelan pil pahit lainnya. Setan Merah harus kehilangan Shinji Kagawa akibat mengalami gegar otak.
Melawat ke MK Stadium, Rabu (27/8) dinihari WIB, MU harus menelan kekalahan telak empat gol tanpa balas dan membuat langkah mereka terhenti di babak kedua Piala Liga Inggris.
Selain hasil yang memalukan karena kalah dari klub divisi tiga, MU juga harus menerima kabar buruk lainnya terkait kondisi salah satu pemainnya Kagawa, yang mengalami gegar otak.
Kagawa mendapatkannya usai berbenturan kepala dengan Darren Potter dan pada prosesnya mengalami pendarahan di hidung. Tak sampai 20 menit, Kagawa harus ditarik keluar oleh Adnan Januzaj.
Itu adalah penampilan perdana Kagawa di laga kompetitif musim ini dan sempat membuatnya dikritik karena belum paham akan peran yang diberikan oleh Van Gaal.
Cederanya Kagawa ini menambah penuh ruang perawatan yang sudah diisi Chris Smalling, Luke Shaw, Ander Herrera, Marouane Fellaini, Michael Carrick, dan Jesse Lingard. Seperti dikutip dari situs resmi klub.
JANGAN LEWATKAN:
Posts
11.190
Berita Terkait
Inggris
Ketimbang Solskjaer, Carrick Terdepan Latih Manchester United
INEOS telah mewawancara dua legenda klub, Ole Gunnar Solskjaer dan Michael Carrick, soal kandidat pelatih baru Manchester United.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Inggris
Pertama Sejak 1914-1915, Manchester United Memainkan Laga Paling Sedikit dalam Semusim
Musim 2025-2026 berakhir dini untuk Manchester United dalam perebutan trofi usai tersingkir di putaran tiga Piala FA.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil pertandingan yang melibatkan Manchester United di Piala FA, serta Inter Milan di ajang Serie A.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester United vs Brighton, Waktu Bertanding Minggu (11/01) Pukul 23.30 WIB.
Link live streaming serta jadwal siaran langsung putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Inggris
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Ruben Amorim dikabarkan kembali ke Portugal usai berpisah dengan Manchester United. Isu pesangon besar dan masa depan sang pelatih jadi sorotan. Benarkah Amorim kini menganggur dengan harta melimpah?
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026