Liga Indonesia
Persija Tandang ke Padang dengan Simpati dan Ambisi Tinggi Dekati Puncak Klasemen
Persija akan bertandang ke markas Semen Padang, Stadion Haji Agus Salim, Senin (22/12), dengan target membawa pulang 3 poin ke Jakarta.
Rizqi Ariandi - Minggu, 21 Desember 2025