Inggris
Dele Alli Jadi Target Incaran Transfer Real Madrid
Real Madrid dikabarkan tengah memantau perkembangan gelandang serang Tottenham Hotspur, Dele Alli yang akan diproyeksikan untuk mengantikan peran Luka Modric yang sudah termakan usia.
satria - Rabu, 04 Januari 2017
Dele Alli Jadi Target Incaran Transfer Real Madrid
Spanyol
Atletico Tidak Kecewa Jika Dua Mantan Kipernya Gabung Madrid
Atletico Madrid disebut tidak akan menaruh kekecewaan terhadap dua mantan pemainnya yang berposisi sebagai penjaga gawang yakni, Thibaut Courtois dari Chelsea dan David De Gea di Manchester United.
satria - Kamis, 29 Desember 2016
Atletico Tidak Kecewa Jika Dua Mantan Kipernya Gabung Madrid
Spanyol
Bek Tengah Real Madrid Dikabarkan Merapat ke Liga China
Klub-klub asal China sepertinya masih belum menghentikan aktifitasnya dalam bursa transfer musim dingin ini untuk merekrut para pemain bintang di benua Eropa. Sebelumnya mereka sukses membuat kejutan dengan mendatangkan Oscar dari Chelsea yang memutuskan hijrah ke Shanghai SPIG.
satria - Rabu, 28 Desember 2016
Bek Tengah Real Madrid Dikabarkan Merapat ke Liga China
Spanyol
Ronaldo Ungkap Alasan 2016 Tahun Terbaik Dalam Kariernya
Penyerang Real Madrid, Cristiano Ronaldo sukses meraih berbagai gelar bergengsi selama kalender tahun 2016 baik bersama klub dan negaranya. Yang terbaru Ronaldo baru saja diganjar penghargaan European Sportsperson 2016 yang rutin dilakukan setiap tahun oleh Polska Agencja Prasowa (PAP).
satria - Rabu, 28 Desember 2016
Ronaldo Ungkap Alasan 2016 Tahun Terbaik Dalam Kariernya
Spanyol
Cristiano Ronaldo Raih Penghargaan Atlet Terbaik Eropa 2016
Penyerang Real Madrid, Cristiano Ronaldo baru saja meraih penghargaan atlet terbaik eropa 2016 atau European Sportsperson 2016. Ronaldo diganjar penghargaan tersebut berkat catatan impresifnya sepanjang 2016 lantaran membawa Real Madrid dan Timnas Portugal meraih berbagai kesuksesan di ajang Internasional.
satria - Rabu, 28 Desember 2016
Cristiano Ronaldo Raih Penghargaan Atlet Terbaik Eropa 2016
Spanyol
Guardiola: Konyol Jika Messi Disamakan Ronaldo
Josep Guardiola mengeluarkan sudut pandang pribadi perihal perbandingan kualitas antara Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Seperti diketahui saat ini, Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi merupakan dua pesepakbola terbaik dunia saat ini. Keduanya kerap saling mengalahkan di level klub maupun trofi individu.
satria - Selasa, 27 Desember 2016
Guardiola: Konyol Jika Messi Disamakan Ronaldo
Spanyol
Neymar Berharap Messi Segera Perpanjang Kontrak di Barcelona
Barcelona telah mengamankan dua penyerang terbaik mereka yakni Neymar dan Luis Suarez dengan perpanjangan kontrak baru hingga berdurasi 5 tahun mentang. Neymar dan Luis Suarez baru saja memperpanjang masa bakti mereka di Camp Nou hingga 2021 mendatang.
satria - Jumat, 23 Desember 2016
Neymar Berharap Messi Segera Perpanjang Kontrak di Barcelona
Spanyol
Ini Alasan CAS Kurangi Sanksi Larangan Transfer Real Madrid
Pengadilan Arbitrase Olahraga Internasional (CAS) resmi memberikan keringanan hukuman bagi Real Madrid perihal larangan transfer dalam dua musim bursa transfer menjadi satu musim saja. Ada alasan tersendiri dari pihak CAS memberikan keringanan hukuman yang dituduhkan oleh FIFA tersebut.
satria - Kamis, 22 Desember 2016
Ini Alasan CAS Kurangi Sanksi Larangan Transfer Real Madrid
Spanyol
Real Madrid Terjangkit Virus 'Om Telolet Om'
Fenomena 'Om Telolet Om' sepertinya sudah menjalar hingga ke ranah dunia sepakbola. Terbukti salah satu klub besar Eropa, Real Madrid ikut terinfeksi oleh demam 'Om Telolet Om' yang mewabah dunia maya saat ini.
satria - Kamis, 22 Desember 2016
Real Madrid Terjangkit Virus 'Om Telolet Om'
Spanyol
Barcelona Menang Besar Atas Hercules
Barcelona sukses meraih kemenangan besar atas Hercules dalam laga leg kedua Copa Del Rey 2016/17 yang digelar di Camp Nou, Kamis (22/12/16) dini hari tadi. Arda Turan menjadi bintang kemenangan Barca dengan torehan hattricknya, sisanya dibuat masing-masing oleh Lucas Digne, Ivan Rakitic, Rafinha, dan Paco Alcacer.
satria - Kamis, 22 Desember 2016
Barcelona Menang Besar Atas Hercules
Spanyol
Josep Bartomeu Kesal Real Madrid Dapat Keringanan Sanksi
Pengadilan Arbitrasi Olahraga (CAS) sebagai lembaga hukum tertinggi di dunia olahraga resmi mengurangi sanksi larangan transfer bagi Real Madrid yang telah diputuskan oleh FIFA.
satria - Rabu, 21 Desember 2016
Josep Bartomeu Kesal Real Madrid Dapat Keringanan Sanksi
Spanyol
CAS Resmi Kurangi Sanksi Larangan Transfer Real Madrid
Pengadilan Arbitrasi Olahraga (CAS) akhirnya resmi mengurangi sanksi larangan transer bagi Real Madrid. Pasalnya, Proses banding yang dilakukan kubu El Real kepada FIFA terkait sanksi larangan transer telah terpenuhi.
satria - Rabu, 21 Desember 2016
CAS Resmi Kurangi Sanksi Larangan Transfer Real Madrid
Spanyol
Terungkap Alasan Ronaldo Tak Ingin Memakai Sepatu Hitam Polos
Bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, baru saja dinobatkan sebagai peman terbaik dunia 2016. Untuk keempat kalinya Ronaldo meraih penghargaan Ballon d'Or tersebut sejak tahun 2008. Harus diakui, Ronaldo adalah sosok pemain terbaik di era sepakbola modern saat ini.
satria - Selasa, 20 Desember 2016
Terungkap Alasan Ronaldo Tak Ingin Memakai Sepatu Hitam Polos
Spanyol
Luis Suarez Remi Perpanjang Kontrak di Barcelona Hingga 2021
Striker Barcelona, Luis Suarez, resmi memperpanjang kontraknya di Barcelona hingga 2021. Suarez menandatangani perpanjangan kontrak berdurasi 5 tahun tersebut pada Jumat (16/12/16).
satria - Jumat, 16 Desember 2016
Luis Suarez Remi Perpanjang Kontrak di Barcelona Hingga 2021
Inggris
Real Madrid Isyaratkan Ingin Pulangkan Mesut Ozil
Gelandang asal Jerman, Mesut Ozil dikabarkan tengah menjadi target incaran Real Madrid poda bursa transfer musim panas mendatang. Seperti diketahui, Real Madrid tengah berencana mencari pengganti James Rodriguez dikabarkan ingin hengkang ke klub Premier League, Manchester United.
satria - Kamis, 15 Desember 2016
Real Madrid Isyaratkan Ingin Pulangkan Mesut Ozil
Lihat lebih banyak